Skip to main content

Category : Tag: Menular


Jemaah Haji Tuban akan Dipantau 21 Hari Sebagai Deteksi Dini 5 Penyakit Menular

Dinas Kesehatan Tuban ditugaskan memantau setiap jemaah haji yang pulang dari Tanah Suci selama 21 hari. Pemantauan dilaukan sebagai deteksi dini terhadap penyakit menular, diantaranya adalah COVID-19, Mers-Cov, Meningitis, polio, dan penyakit yang berpotensi menimbulkan Public Health Emergency of International Concern (PHEIOC).

Penyakit Menular yang Sering Terjadi di Sekolah

 Anak sekolah rentan tertular penyakit yang diderita teman sekelasnya. Berada bersama-sama dalam satu ruangan kelas dan duduk berdekatan dengan kawan yang sakit membuat anak lebih rentan terkena penyakit menular.

Ups, Bad Mood Ternyata Bisa Menular

Ketika salah satu rekan kerja terkena batuk pilek, Anda mungkin sudah bisa menebak bahwa virus sudah mulai menyebar ke lingkaran sosial, dan kemungkinan Anda atau rekan yang lain bisa ikut tertular. Rupanya, hal serupa bisa terjadi bila menyangkut suasana hati, menurut sebuah studi dari University of Warwick.

Studi: Hati-hati, Malas Ternyata Bisa Menular

Apakah Anda punya teman atau rekan kerja yang malas? Bila ya, Anda harus berhati-hati untuk tidak terlalu dekat dengan mereka. Sebab, penelitian baru saja menemukan bahwa kemalasan ternyata bisa menular.

Yang Harus Dilakukan untuk Mencegah Penularan Flu

Ketika musim flu datang, biasanya Anda akan melihat banyak orang batuk, bersin, dan bunyi hidung seperti orang terisak di sekitar Anda, di sekolah anak Anda, atau di mal. Ini berarti risiko Anda tertular menjadi lebih besar.

Lima Fakta tentang Menguap

 Kita semua pasti pernah menguap. Selama ini, kita mengira menguap adalah tanda betapa lelahnya kita. Namun, menguap sebenarnya merupakan aspek dari tidur. Berikut ini beberapa hasil penelitian tentang menguap, yang mungkin Anda belum tahu.