Skip to main content

Category : Tag: Masker


Akibat Tertutup Masker, Anak-Anak Kesulitan Membaca Emosi

Membaca emosi bagi anak-anak adalah hal penting di mana bisa menumbuhkan rasa simpati dan empatinya. Sayangnya, sebuah penelitian baru menunjukkan bahwa anak-anak terutama 5 tahun ke bawah tidak mampu membaca emosi saat lawan komunikasinya mengenakan masker.

Takut Razia, Pemuda di Tuban Sembunyi di Ladang Jagung

Dalam patroli penegakan Protokol Kesehatan (Prokes) hari Sabtu malam (24/4/2021), ada kejadian lucu yang dilakukan oleh pengunjung Warung Kopi (Warkop) di Jalan Lingkar atau ring road Kecamatan Semanding.

Apakah Vaksinasi Covid-19 Bisa Dilakukan selama Bulan Puasa?

Pandemi virus corona masih terjadi di hampir seluruh bagian dunia. Sekali lagi, bulan puasa atau Ramadan harus dijalani di tengah pandemi. Kabar baiknya, saat ini vaksinasi Covid-19 sudah mulai dilakukan untuk membantu menurunkan dan memutus rantai penularan virus. Namun pertanyaannya, apakah vaksinasi Covid-19 bisa dilakukan selama bulan puasa?

Dokter Sebut Efektivitas Vaksin Covid-19 Berkurang pada Pasien Autoimun

Efektivitas vaksin Covid-19 pada pasien autoimun dan orang sehat bisa berbeda. Dikatakan dokter spesialis penyakit dalam konsultas reumatologi dr. Sandra Shintya Langow, Sp.PD-KR, pada pasien autoimun, pembentukan antibodi akan lebih sedikit akibat dari penggunaan obat autoimun.

Tren Menurun, Kasus Baru Positif Covid di Tuban Tinggal 3 Orang per Hari

Beberapa hari ini angka kasus baru terkonfirmasi Positif Covid-19 di Kabupaten Tuban terus menurun. Data terbaru yang dihimpun blokTuban.com, per Senin 15 Februari 2021 angka kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 tercatat hanya 3 orang dengan rincian dari Kecamatan Semanding, Jenu dan Kerek.

Peringati HPN, LPM Waskita Unirow Bagi-Bagi Masker

Sejumlah mahasiswa Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Waskita mengadakan bagi-bagi masker untuk memperingati Hari Pers Nasional (HPN), Selasa (9/2/2021).Â