Waspada!..Prostitusi Rambah Rumah Kos
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) meminta kepada semua pihak untuk mewaspadai kemungkinan adanya prostitusi terselubung di rumah kos.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) meminta kepada semua pihak untuk mewaspadai kemungkinan adanya prostitusi terselubung di rumah kos.
Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), kembali mengamankan empat pasangan bukan suami istri dari beberapa rumah kos, yang ada di Kabupaten Tuban.
Matahari sama sekali belum nampak saat pasar tradisional yang berada di Desa Sokosari, Kecamatan Soko sibuk dengan aktifitasnya. Sejak pukul 03:00 dini hari, sejumlah penjual sudah mulai berdatangan untuk menjajakan dagangan mereka.
Keberadaan kosmetik yang ditengarai mengandung mercury atau zat yang berbahaya bagi tubuh, belakangan ini semakin banyak ditemukan di pasaran. Oleh karena itu, masyarakat harus lebih selektif sebelum membeli dan menggunakannya. Hal itu disampaikan salah seorang narasumber, Dra Esti Surahmi APT saat sosialisasi oleh Balai Besar Pemeriksaan Obat dan Makanan (BPOM) Jawa Timur di Asrama Haji Kabupaten Tuban, Senin (16/11/15).