Komisi B: Perda Tata Kelola PKL Harus Prioritaskan Masyarakat Lokal
DPRD Kabupaten Tuban terus menggodok Raperda Tata Kelola Pedagang Kaki Lima (PKL) sebelum nantinya akan disahkan menjadi Perda.
DPRD Kabupaten Tuban terus menggodok Raperda Tata Kelola Pedagang Kaki Lima (PKL) sebelum nantinya akan disahkan menjadi Perda.
Penataan tempat Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kabupaten Tuban perlu mendapatkan perhatian dari pemerintah kabupaten. Sebab, sebagaimana terlihat disekitar Alun-alun dan beberapa titik keramaian lainnya merupakan tempat yang strategis bagi mereka (PKL) untuk mengais rupiah dari para pengunjung.
Untuk menciptakan kader yang militan, Pengurus Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama-Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPNU-IPPNU) Kecamatan Montong menggelar Pendidikan dan Latihan Pertama (Diklatama) di Gedung MWCNU setempat.
Ratusan santri Kecamatan Senori tampil meriah di ajang bergengsi Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) X di halaman Taman Pendidikan Qur'an (TPQ) Al Alawiyah, Desa Wanglukulon, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, Minggu (11/12/2016).
Asri, itulah pemandangan yang nampak di Sendanggede Dusun Bentaor, Desa Klumpit, Kecamatan Soko. Sendang yang dulunya hanya dimanfaatkan oleh warga sekitar tersebut, saat ini telah menjadi daya tarik tersendiri bagi para pecinta alam dari kalangan pelajar.
Sendanggede, yang berada di Dusun Bentaor, Desa Klumpit, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban merupakan sendang yang menjadi andalan bagi warga dusun setempat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Setelah melaksanakan apel Pelindung Masyarakat (Linmas) dalam rangka persiapan Pemilihan Kepada Desa (Pilkades) Serentak 2016, Muspika Kecamatan Parengan menggelar deklarasi damai.
Siapa sangka Sumber Daya Alam (SDA) yang dimiliki Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban sungguh melimpah, baik di sektor perkebunan, pertanian, kehutanan, dan sektor tambang.
Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Waskita UNIROW dalam rangka regenerasi anggota menghelat Diklat Dasar ke 13 selama dua hari, Sabtu-Minggu (29-30/10/2016). Sebelumnya setelah melalui rekruitmen anggota baru didapati 33 peserta diklat. Diklat menjadi suatu hal wajib untuk menjadi bagian dari LPM Masikta UNIROW.
Ratusan anggota Barisan Ansor Serbaguna (Banser) di wilayah Tuban Selatan mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Dasar (Diklatsar) ke-2 di Desa Jamprong, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur selama tiga hari, 28-30 Oktober 2016.