Skip to main content

Category : Tag: Kantor


Kartu Vaksin bukan Syarat Penyaluran BPNT Tuban

Kepala Kantor Pos Cabang Tuban, Agus Pamuji menyampaikan, Kartu Vaksinasi Covid-19 bukan menjadi syarat penyaluran program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Kendati begitu, bagi masyarakat yang telah menerima bansos namun belum melakukan vaksin tahap 1 atau 2 disarankan untuk langsung vaksin ditempat penyaluran bansos.

Pekerja AC Meninggal di Kantor Bupati Tuban

Pekerja yang Bekerja di Harus Terapkan Sistem Perlindungan

Kecelakaan dari ketinggian lantai 3 Kantor Bupati Tuban pada Jumat (3/12/2021) sekitar pukul 11.50 WIB, mengundang perhatian bagi para penyelamat atau rescue di Tuban. Kejadian yang merenggut nyawa para pekerja, idealnya dapat diantisipasi dengan penerapan sistem perlindungan jatuh.

#blokTuban TV

Petugas AC Jatuh dari Lantai 3 Kantor Bupati Tuban, Ini Sebabnya

blokTuban.com - Seorang petugas AC bernama Anton Prasetyo (39) asal Desa/Kecamatan Grabagan dikabarkan tidak sadarkan diri, setelah jatuh dari lantai 3 Kantor Bupati Tuban, Jumat (3/12/2021). Berdasarkan dari informasi di lokasi, kejadiannya berlangsung sekitar pukul 11.50 Wib.

Sekarang, Akta Cerai Dikirim Langsung ke Rumah

Sebelum ini, warga yang mengurus perceraian di Pengadilan Agama (PA) Tuban harus mengambil akta cerainya ke kantor PA Tuban di Jalan Sunan Kalijogo. Sehingga, warga harus kembali ke PA, meski banyak yang rumahnya jauh dari kantor PA.

UMKM Rengel Jadi Perhatian Wabup

BNI Kantor Kas Rengel yang beralamatkan di Jalan Raya Rengel – Tuban Kecamatan Rengel baru saja diresmikan oleh Wakil Bupati Tuban Noor Nahar Hussein. Hadirnya perbankan tersebut diharapkan bisa membuat pertumbuhan ekonomi lebih cepat lagi, terutama pelayanan akses perbankan kepada UMKM.

Hujan Deras, Jalanan Kantor Kecamatan Rengel Tergenang

Intensitas hujan yang tinggi mengguyur sejumlah kawasan di area Tuban selatan. Seperti yang tampak pula pada area Kecamatan Rengel. Bahkan, derasnya hujan sampai menggenangi jalanan sekitar Kantor Kecamatan Rengel.