Skip to main content

Category : Tag: Jenu


Daging BPNT Busuk, Sempat Dimasak KPM dan Dimuntahkan

Para keluarga penerima manfaat (KPM) program bantuan pangan non tunai (BPNT) di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu mengeluhkan kualitas daging ayam yang diterima ternyata kondisinya sudah busuk.

TPPI Tuban Serahkan Hewan Kurban

Pada perayaan Idul Adha 1441 H yang jatuh pada Jumat (31/7), PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) Kabupaten Tuban turut memanfaatkan momen tersebut dengan menyerahkan sejumlah hewan kurban kepada desa sekitar operasi dan Pemerintah Daerah (Pemda) Tuban.

Songsong Ramah Difabel, Ini Yang Dilakukan Kecamatan Jenu

Triwulan pertama 2019, Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) mencatat ada 3.870 penyandang difabel di Kabupaten Tuban. Khususnya di Kecamatan Jenu kurang lebih 176 orang butuh perhatian lebih dari pemangku kebijakan lokal. 

Waspada Corona, Jangan Panik

Perdana, Kampung Tangguh Semeru Tuban Diresmikan

Bertempat di Dusun Karangdowo, Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Bupati Tuban, Fathul Huda meresmikan kampung tangguh semeru. Program yang diiniasi Polri ini, rencananya akan menyasar 19 kampung lain di seluruh kecamatan di Kabupaten Tuban, Kamis (28/5/2020).

Pertamina GRR Project Tuban Serahkan Bantuan APD

Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban menerima bantuan Alat Pelindung Diri (APD) dari Pertamina GRR Project Tuban, Jumat (24/04/2020) di Posko Gugus Tugas, Jalan Veteran, Tuban.