Skip to main content

Category : Tag: Jegulo


Tak Kalah dengan Jalan Raya, Jalan Beton Digarap Rute Jegulo-Kenthi

Pembangunan jalan ruas beton saat ini mulai berkembang di wilayah Kecamatan Soko. Tercatat lebih dari 400 meter jalan beton telah jadi dan siap dilintasi pada jalanan Soko-Rengel. Namun begitu, wilayah pinggiran ikut tersentuh renovasi jalan aspal menjadi beton.  

Jelang Ramadhan, Pengunjung Makam Mbah Nanggul ‎Terus Bertambah

Dikenal dengan sebutan Bumi Wali, Kabupaten Tuban memiliki banyak tempat bersejarah tentang para Wali beserta tokoh penyebar agama Islam yang terdapat di masing-masing wilayah desa. Selain mengingatkan kepada sejarah masuknya agama Islam, makam para Ulama Waliyullah juga menjadi wisata religi tersendiri bagi kebanyakan orang.

Renang Sepuasnya di Sendang Gede Gratis

Akhir pekan adalah waktu tepat untuk melepas penat setelah sepekan bekerja. Baik untuk liburan‎, bersantai, ataupun olahraga ringan seperti berenang.

Setengah Jadi, Sendang Gede Sudah Ramai Dikunjungi

Meskipun proses pembangunan dan renovasi Sendang Gede yang berada di Desa Jegulo, Kecamatan Soko masih belum sepenuhnya jadi, namun sumber mata air nan besar yang terkenal dengan bumi perkemahannya itu telah ramai dikunjungi masyarakat umum.

Baru Ditambahkan Fasilitas, Begini Progres Sendang Gede

Di wilayah Tuban selatan yang banyak memiliki spot berkemah, seperti Kecamatan Rengel dan Soko khususnya, sangat diminati berbagai kalangan untuk menggelar sebuah acara, baik berasal dari dalam Kabupaten Tuban maupun luar.

Ratusan Bibit Buah Akan Jadi Ladang Agro

Tanaman pohon berbuah yang sejak dua bulan lalu ditanam oleh Pemerintah Desa (Pemdes) bersama Karang Taruna Desa Jegulo, Kecamatan Soko, hingga kini terus dirawat.

Jelajah Tuban

Indahnya Outbound di Alam Sendang Gede Jegulo

Selain menggelar Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM), Dewan Legislatif Mahasiswa (DLM) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Husada (STIKes ICSADA) Bojonegoro juga menyelenggarakan outbound alam. Aktivitas berlangsung di Bumi Perkemahan Sendang Gede, Desa Jegulo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban.

Lihat Mahasiswa Kampus Ungu Outbound

Belasan anak tengah santai di salah satu bagian Sendang Gede di Desa Jegulo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban. Tampak, mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Husada (STIKes ICSADA) Bojonegoro tengah menggelar outbound, Minggu (21/2/2016) dan sambil mandi mereka melihat dari dekat.

Anggota TPS Jegulo Perempuan, Adakan Pengambilan Hadiah

Ada yang berbeda pada pemilihan kepala daerah (pilkada) Kabupaten Tuban kali ini, Rabu (9/12/2015). Pasalnya Tempat Pemungutan Suara (TPS) 1 Desa Jegulo, Kecamatan Soko beranggotakan perempuan semua.