Inilah Maksud 9 Bhakti Bagi Jawa Timur
Pemkab Tuban menggelar Upacara Peringatan Hari Jadi ke-74 Provinsi Jawa Timur di halaman kantor Pemkab Tuban, Sabtu (12/10/2019).
Pemkab Tuban menggelar Upacara Peringatan Hari Jadi ke-74 Provinsi Jawa Timur di halaman kantor Pemkab Tuban, Sabtu (12/10/2019).
Insiden longsornya tambang batu kapur kembali terjadi di Kabupaten Tuban. Kali ini, insiden tersebut mengakibatkan satu orang pekerja tewas dan satu orang pekerja lainya mengalami luka-luka setelah tertimbun bongkahan batu kapur.
Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja (PM PTSP dan Naker) Kabupaten Tuban mendatangi Bioskop NSC Ultima Tuban, yang berada di Jalan Basuki Rahmat, Kabupaten Tuban.
Tahapan demi tahapan Pemilihan Kepala Desa (Kades) serentak tahun 2019 di Kabupaten Tuban saat ini sudah berlangsung. Kali ini, tahapan yang sedang berlangsung adalah tahapan penetapan dan pengumuman Calon Kepala Desa (Cakades).
Dua kontes yang digelar dalam peringatan hari jadi Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) tahun ini didesain untuk melibatkan aktivis pers kampus dan kartunis Indonesia. Karena aktivis pers kampus adalah kelompok potensial yang nanti banyak mewarnai masa depan pers Indonesia.
Merayakan hari jadinya yang kedua, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wilayah Jawa Timur akan menggelar rangkaian aktivitas di sepanjang 18 April hingga 18 Mei 2019. Penyelenggaraan event ini sekaligus mempertegas gagasan 'Media Siber untuk Semua'.
Pemkab Tuban, Jawa Timur memutuskan untuk merealisasikan rencana proyek Waduk Jadi di Kecamatan Semanding di sekitar puncak Banyulangseh. Untuk Waduk Jadi 1 dan 2 di sekitar Gembul dibatalkan, karena hanya disiapkan anggaran Rp80 miliar.
Sebanyak empat tim akan berlaga di babak 8 besar Liga 3 putaran Nasional Grup Timur pada 16 hingga 22 Desember 2018 di Kediri. Mereka adalah Persatu Tuban, Persik Kediri, Persewar Waropen dan Celebest FC Palu.
Babak 16 besar Kompetisi Liga 3 Nasional segera bergulir. Lansiran akun resmi Instagram Liga 3, @infoliga3, Selasa (4/12/2018), pelaksanaan babak 16 besar pada tanggal 8 dan 9 Desember 2018 mendatang.
Bertempat di Alun-alun Kabupaten Tuban, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban bersama Operator minyak dan gas bumi Lapangan Banyu Urip ExxonMobile Cepu Limited (EMCL), kembali menyuguhkan pagelaran kesenian wayang kulit semalam suntuk untuk masyarakat Bumi Wali nama lain Kabupaten Tuban, Sabtu (1/12/2018) malam.