Skip to main content

Category : Tag: Id


Benarkah Kurang Tidur Tingkatkan Risiko Terinfeksi COVID-19?

Jika ada hal yang perlu menjadi perhatian selama pandemi COVID-19 ini berlangsung, maka ia adalah hubungan antara kurang tidur dan risiko COVID-19. Para ahli meyakini bahwa keduanya saling terkait. Analisis studi telah menemukan bahwa masalah tidur memengaruhi sekitar 40 persen orang selama pandemi, dan mereka yang terjangkit COVID-19 tampaknya memiliki tingkat gangguan tidur yang lebih tinggi.

Berolahraga Rutin Selama Pandemi, Cara Menjaga Fisik Tetap Prima

Selama pandemi Corona Virus Disease (Covid-19), prajurit Koramil 0811/08 Widang rutin melaksanakan olahraga mandiri. Kegiatan rutin ini diawali dengan apel pengecekan personel di Lapangan Makoramil 0811/08 dilanjutkan Senam dipimpin langsung Danramil 0811/08 Widang, Jum'at (4/6/2021).

Enggak Perlu Ngoyo, Begini Tips Olahraga Untuk Turunkan Kolesterol

Menambahkan sedikit aktivitas fisik dalam keseharian dapat menurunkan tekanan darah dan kolesterol, menurut pedoman baru dari American Heart Association (AHA). Asosiasi tersebut menyarankan agar orang dengan tekanan darah tinggi ringan hingga sedang dan kolesterol tinggi dapat menurunkannya dengan berolahraga.

Mau Turunkan Berat Badan, Hindari Satu Minuman Berikut

Berolahraga dan makan seimbang memang menjadi salah satu kunci populer dalam menurunkan berat badan. Namun sebuah studi menekankan bahwa ada satu minuman yang perlu Anda hindari selama menjalani diet.Â