Sunatan Masal Tradisi Tahunan Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi Tuban
Dalam rangka peringati Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi, puluhan anak ikuti acara khitan massal, Senin (29/4/2024).
Dalam rangka peringati Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi, puluhan anak ikuti acara khitan massal, Senin (29/4/2024).
Menjelang puncak acara Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi tahun 2024, makam mulai ramai didatangi para peziarah dari berbagai daerah, Jumat (26/4/2024).
Besok pada hari Rabu 10 Mei 2023 akan diadakan haul Syekh Ibrahim Asmoroqondi ayah dari Sunan Ampel di Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.
Sejumlah 134 anak mengikuti kegiatan khitan masal yang diselenggarakan dalam rangka haul Syekh Ibrahim Asmoroqondi. Acara tahunan tersebut dilaksanakan di depan halaman Masjid Asmoroqondi Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Sabtu, (21/5/2022).
Syekh Ibrahim Asmoroqondi merupakan salah satu wali yang yang berperan besar dalam penyebaran Islam di Tuban. Ia datang dari negeri Samarkand untuk mensyiarkan agama Islam. Sebagai ayah dari Sunan Ampel Surabaya, Asmoroqondi dimakamkan di Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.