Skip to main content

Category : Tag: Haji Mabrur


Bagaimanakah Ciri Haji Mabrur? Apa Saja Tanda-Tandanya?

Melaksanakan ibadah haji adalah wajib bagi yang mampu. Sedangkan haji mabrur menurut istilah syar’i, ialah haji yang dilaksanakan sesuai dengan petunjuk Allah dan Rasul-Nya, dengan memperhatikan berbagai syarat, rukun, dan wajib, serta menghindari hal-hal yang dilarang (muharramat) dengan penuh konsentrasi dan penghayatan semata-mata atas dorongan iman dan mengharap ridha Allah SWT.