Skip to main content

Category : Tag: Fakta


Dibantu Google dan Mafindo, AMSI dan AJI Periksa Fakta Pemilu

Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) dan Aliansi Jurnalis Independen (AJI) didukung oleh Masyarakat Antifitnah Indonesia (Mafindo) dan Google News Initiative menggelar program cek fakta selama penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan Presiden 17 April 2019.

[Cek Fakta]: RI Ekspor Banyak Kereta Api ke Bangladesh

Dalam sesion debat terakhir Calon Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia, Pasangan Calon (Paslon) nomor 01 mengklaim Republik Indonesia sudah mengekspor banyak kereta api di Bangladesh.

Perwakilan Blok Media Group Ikuti ToT Cek Fakta

Maraknya hoaks dan disinformasi di dunia maya semakin meresahkan. Mengingat sebagian besar masyarakat dunia, termasuk Indonesia adalah pengguna layanan internet yang akrab dengan media sosial.

5 Fakta Unik di Balik Kesegaran Buah Nanas

Buah khas daratan tropis ini memang sangat unik. Mulai dari bentuk, bau, rasa, dan masih banyak hal unik lain yang mungkin jarang kita ketahui.

Lima Fakta tentang Menguap

 Kita semua pasti pernah menguap. Selama ini, kita mengira menguap adalah tanda betapa lelahnya kita. Namun, menguap sebenarnya merupakan aspek dari tidur. Berikut ini beberapa hasil penelitian tentang menguap, yang mungkin Anda belum tahu.