Sembako Tuban
Sembako Tuban Stabil 23 Oktober 2022
Sembako atau kebutuhan bahan pokok di Kabupaten Tuban pada Minggu (23/10/2022) harganya stabil. Dari puluhan bahan pokok, tidak satupun yang mengalami perubahan harga.
Sembako atau kebutuhan bahan pokok di Kabupaten Tuban pada Minggu (23/10/2022) harganya stabil. Dari puluhan bahan pokok, tidak satupun yang mengalami perubahan harga.
Sembako atau bahan pokok di Kabupaten Tuban pada Minggu (16/10/2022) tidak mengalami perubahan harga alias stabil. Hal tersebut sesuai dengan rilis Siskaperbapo Jatim disitus resminya.
Tiga bahan pokok di Kabupaten Tuban terpantau turun, Rabu (21/9/2022) pagi. Bahan tersebut adalah daging ayam broiler, telur ayam ras, dan kacang kedelai.
Komoditas daging ayam broiler dan tepung terigu di Kabupaten Tuban pada Sabtu (3/9/2022) mengalami kenaikan harga. Semula daging ayam broiler harganya Rp33.667 menjadi Rp34.333 / Kilogram. Lalu, tepung terigu semula Rp9.333 menjadi Rp9.500 / Kg.
Dua hari ini harga daging ayam broiler di Kabupaten Tuban turun. Tiga hari yang lalu harga daging masih Rp36.000 lalu turun menjadi Rp34.000/Kg, dan sekarang menjadi Rp33.000 per Kilogramnya.
Setelah sehari sebelumnya rata-rata Sembako atau bahan kebutuhan pokok (bapok) di Kabupaten Tuban, pada Senin (8/8/2022) sejumlah bapok mengalami perubahan harga.
Perkembangan harga bahan kebutuhan pokok (bappok) di pasar Kabupaten Tuban naik turun. Komoditas yang naik yaitu telur, cabai dan bawang putih. Sedangkan yang turun ada daging dan tomat, Senin (1/8/2022).
Akhir pekan ini, harga komoditas daging ayam broiler dan telur ayam ras di pasar Kabupaten Tuban, mengalami perubahan harga. Semual daging ayam broiler Rp37.000 turun menjadi Rp36.667/Kilogram. Sementara untuk telur ayam ras semula Rp27.167 turun menjadi Rp27.000/Kg.
Tepat sehari jelang perayaan Idul Adha 1443 H/2022 M, harga daging di Kabupaten Tuban turun 0,94 sampai 5,71 persen dari harga sebelumnya. Penurunan harga tersebut terjadi pada daging sapi murni, ayam broiler, dan daging ayam kampung, Sabtu (9/7/2022).
Harga bawang merah di pasar Kabupaten Tuban terus melonjak melebihi harga daging ayam kampung. Pantauan di laman Siskaperbapo Jatim, harga bawang merah per Rabu (6/7/2022) sudah menembus Rp70.000/Kg.