Stok Vaksin Booster Kedua Tersedia Lagi, Dapat Diperoleh Gratis Mulai 24 Januari 2023
Stok vaksin booster kedua di Jawa Timur tersedia kembali. Masyarakat umum yang berusia 18 tahun ke atas dapat mendapatakannya mulai 24 Januari 2023 secara gratis.
Stok vaksin booster kedua di Jawa Timur tersedia kembali. Masyarakat umum yang berusia 18 tahun ke atas dapat mendapatakannya mulai 24 Januari 2023 secara gratis.
Meningkatnya trend kasus Covid-19 skala nasional, disikapi serius oleh Kementrian Kesehatan RI. Kementerian Kesehatan mengizinkan pemberian vaksinasi booster COVID-19 dosis kedua, atau suntikan keempat, kepada lansia berusia diatas 60 tahun.
Jumlah kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia kembali mengalami lonjakan, beberapa waktu trakhir ini. Melihat hal tersebut, Pemerintah langsung bergerak cepat dengan mulai memberikan vaksinasi Covid-19 dosis keempat atau booster kedua.
Di Jawa Timur, vaksinasi booster kedua untuk para nakes ini juga akan segera dimulai. Setelah terbitnya Surat Edaran Dirjen P2P Kemenkes, pemberian vaksin covid-19 dosis keempat atau booster ke-2 bagi nakes telah diberlakukan sejak 28 Juli 2022.