Skip to main content

Category : Tag: Beli


Tanpa Beli Atlet, Tuban Andalkan Talenta Asli di Porprov 2025

Menjelang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur yang akan berlangsung pada Juni hingga Juli 2025 mendatang, Kabupaten Tuban mulai tancap gas. Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban bersama Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata (Disbudporapar) terus mematangkan persiapan.

Hujan Lebat dan Puting Beliung Ancam Jawa Timur, Ini Daerah yang Berisiko

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Juanda mengeluarkan peringatan dini terkait potensi cuaca ekstrem di wilayah Jawa Timur. Dalam periode 3 hingga 12 April 2025, masyarakat diimbau untuk mewaspadai hujan lebat, angin kencang, hujan es, dan puting beliung yang dapat memicu bencana hidrometeorologi seperti banjir, banjir bandang, tanah longsor, serta risiko jalan licin dan pohon tumbang.

Hujan Deras dan Angin Kencang Rusak 11 Rumah di Tuban

Potensi bencana hidrometeorologi semakin meningkat. Seperti yang terjadi pada 30 Desember 2024, belasan rumah warga di wilayah Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, rusak parah akibat hujan deras disertai angin kencang.

24 Rumah Rusak Akibat Puting Beliung di Tuban

Angin puting beliung sekitar pukul 14.00 WIB, Kamis (12/12/2024) menerjang Desa Tunah, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, mengakibatkan kerusakan pada sejumlah bangunan dan pohon tumbang.