Mulai 10 September Tarif Ojek Online Segini, Cek Rinciannya
Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) berdampak pada naiknya tarif ojek online (ojol) di semua zona operasinal. Tarif baru akan berlaku mulai 10 September 2022, Kamis (8/9/2022).
Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) berdampak pada naiknya tarif ojek online (ojol) di semua zona operasinal. Tarif baru akan berlaku mulai 10 September 2022, Kamis (8/9/2022).
Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Tuban menggelar aksi unjuk rasa untuk menolak kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) di depan Gedung DPRD Tuban.
Menteri Sosial Tri Rismaharini sedang dalam proses menyalurkan bantuan sosial tambahan berupa BLT BBM diluar bantuan sosial reguler. Hal ini dilakukan atas arahan Presiden RI Joko Widodo untuk menjaga daya beli masyarakat tetap stabil.
Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) pada 3 September 2022, membuat sejumlah masyarakat bersuara. Salah satunya, DPC Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kabupaten Tuban.
Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati memantau ketersediaan BBM dengan meninjau langsung Pertamina Integrated Enterprise Data and Command Center (PIEDCC) yang berada di Gedung Grha Pertamina.
Pasca Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang sempat menghebohkan masyarakat beberapa hari yang lalu, membuat Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Tuban mengambil langkah cepat, sebagai upaya untuk mengendalikan harga bahan pokok di sejumlah daerah, Rabu (7/9/2022).
Petugas Satlantas Polres Tuban pada Rabu (7/9/2022) melakukan pengalihan arus kendaraan dari Tuban-Bojonegoro menuju Gresik-Surabaya. Pengalihan tersebut dilakukan untuk menghindari penumpukan kendaraan di Kabupaten Lamongan.
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa telah melaukan blusukan dan sidak ke Pasar Babat Lamongan, Selasa (6/9) siang. Kegiatan tersebut untuk mengantisipasi dan bahwa tidak ada lonjakan harga bahan pangan dan harga kebutuhan pokok secara signifikan.
Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Tuban merespon dengan dinaikkannya harga BBM sejak 3 September 2022 lalu. Menurut Ketua DPD KNPI, Sutrisno bahwa menaikkan harga BBM bukanlah sebuah solusi.
Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang resmi dinaikkan oleh Pemerintah pada 3 September 2022, membawa dampak yang cukup besar bagi para sopir Mobil Penumpang Umum (MPU).