Sembako Tuban
Cabai dan Bawang Merah di Tuban Turun Lagi
Komoditas cabai dan bawang merah di Kabupaten Tuban, Jumat (4/11/2022) turun lagi. Cabai turun sebesar 5,33 persen dan bawang merah turun 2,27 persen dari harga sebelumnya.
Komoditas cabai dan bawang merah di Kabupaten Tuban, Jumat (4/11/2022) turun lagi. Cabai turun sebesar 5,33 persen dan bawang merah turun 2,27 persen dari harga sebelumnya.
Bahan kebutuhan pokok (bapok) di Kabupaten Tuban per 1 November 2022 mengalami perubahan harga. Bapok yang harganya naik yaitu jenis beras Ir 64 dan bawang merah. Sementara yang turun cabai rawit dan bawang putih.
Siskaperbapo Jawa Timur merilis perkembangan bahan kebutuhan pokok tingkat konsumen di Kabupaten Tuban, Jumat (14/10/2022). Terdapat delapan bapok yang turun harga, dan hanya satu bapok yang naik drastis.
Sejumlah bahan pokok di Kabupaten Tuban pada Selasa (4/10/2022) mengalami perubahan harga. Sesuai rilis Siskaperbapo di situs resminya, bapok yang berubah harganya yaitu gula pasir, minyak goreng, dan bawang merah.
Sejumlah bahan kebutuhan pokok di Kabupaten Tuban mengalami perubahan harga. Beberapa bahan ada yang harganya anjlok, dan lainnya ada yang merangkak naik, Senin (26/9/2022).
Komoditas beras jenis mentik dan IR 64 di Kabupaten Tuban terpantau naik dari sebelumnya. Harga terkini beras mentik Rp10.000 dari sebelumnya Rp9.500 / Kilogram. Sedangkan beras IR 64 semula Rp9.333 naik menjadi Rp9.500 / Kg.
Pada bulan Agustus 2022, Provinsi Jawa Timur mengalami deflasi. Setidaknya ada 10 komoditas yang menyebabkan deflasi, mulai dari bawang merah, daging ayam ras, cabai merah, SMA, tomat, buku pelajaran SD, cabai rawit, minyak goreng, bawang putih dan sawi hijau.
Dua bahan kebutuhan pokok (bapok) di sejumlah pasar Kabupaten Tuban mengalami perubahan harga pada Selasa, 25 Agustus 2022. Bapok tersebut adalah bawang merah dan jagung pipilan kering.
Harga bahan kebutuhan pokok (bapok) di Kabupaten Tuban, Senin (15/8/2022) dapat dilihat langsung di laman resmi Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkembangan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Jawa Timur.
Dua hari ini harga daging ayam broiler di Kabupaten Tuban turun. Tiga hari yang lalu harga daging masih Rp36.000 lalu turun menjadi Rp34.000/Kg, dan sekarang menjadi Rp33.000 per Kilogramnya.