Skip to main content

Category : Tag: Ai


Ada Perbaikan, Air PDAM Tak Mengalir Selama Dua Hari

Beredar pengumuman dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Lestari Kabupaten Tuban, yang menyatakan akan ada perbaikan atau pergeseran pipa jembatan diameter 300 mm, di Desa Gemulung, Kecamatan Merakurak.

Kekeringan, Warga Kumpulrejo Mulai Beli Air

Kondisi kekeringan di wilayah Tuban kian memprihatinkan. Khususnya di wilayah, Dukuh Tawun, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan.<br /><br />Dampak kekurangan air bersih ini pun mulai meresahkan warga. Jika tidak ada kiriman air dari pemerintah, mereka harus rela merogoh kocek untuk sekadar mendapat air bersih.

Air Mineral Juga Punya Masa Kadaluarsa

Layaknya susu, keju, atau telur, semua bahan makanan yang kita makan baiknya tak melewati masa kadaluarsa untuk menjamin kesegarannya. Sehingga memberikan manfaat sehat bagi tubuh, dan bukan sebaliknya.

BPBD Tuban Terus Distribusikan Air ke Wilayah Kekeringan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, Jawa Timur terus mendistribusikan bantuan air bersih kepada warga yang tinggal di wilayah kekeringan. Siang ini, Senin (11/9/2017) pengiriman berlangsung di tiga desa yang tersebar di Kecamatan Bangilan.

Jatuh ke Sungai dan Tertimpa Motor, Petani Meninggal

Nasib tragis menimpa Kasmudi (57), petani asal Dusun Mejeruk, Desa Bulurejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban. Dia meninggal dunia setelah terjatuh ke sungai dan tertimpa motor yang dia kendarai.

Tolong Beritahu Kami Apa yang Dikehendaki Tuhan

Kang Tolib mencoba memahami apa yang terjadi akhir-akhir ini dengan cara pelan-pelan. Ya, pelan-pelan sekali. Dia tak mau terburu-buru menyimpulkan sesuatu. Terlalu menyederhanakan masalah, begitu pikirnya. Meski ia cuma nyantri sebentar saja di pondok tua di desa sebelah,&nbsp; otaknya nggak tumpul-tumpul amat.

Rusak, Bangunan Waduk Sendang Pancuran Belum Ada Perbaikan

Waduk Sendang Pancuran, berada di Desa Nggendrukdeso, Kecamatan Grabagan, lebih tepatnya berada di 7 Km sebelah barat dari Kantor Kecamatan Grabagan. Sumber air yang berasal dari atas bukit tersebut merupakan salah satu sumber mata air jernih dan memiliki aliran deras dari sumbernya, sehingga banyak warga sekitar yang memanfaatkan air dari sumber tersebut untuk kebutuhan sehari-sehari.

Tingkatkan Prasarana, Jalan Raya Parengan-Soko Diperbaiki

Mengingat kondisi jalan Raya Parengan yang berada di Desa Mojomalang, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban sering rusak, akibat dilalui kendaraan bermuatan jenis truk tronton maupun truk ekspedisi lainnya, Jalan Raya Parengan-Soko terus dilakukan perbaikan.

September Puncak Kemarau, Masyarakat Dituntut Hemat Air

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban menyebut jika bulan September 2017 ini merupakan puncak musim kemarau. Akibatnya, kekeringan terjadi belakangan ini dan warga kebingungan mendapatkan air bersih untuk keperluan sehari-hari.