Skip to main content

Category : Tag: Abu


Proyek Pelabuhan Terminal Khusus SBI Tuban Senilai Rp1,4 Triliun Butuh Waktu Dua Tahun

Proyek pengembangan pelabuhan Terminal Khusus (Tersus) PT. Solusi Bangun Indonesia (SBI) di Kabupaten Tuban mulai dikerjakan. Sebelumnya telah dilakukan peletakan batu pertama pada Jumat (28/1) siang oleh Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky dan Direktur Strategi Bisnis dan Pengembangan Usaha SIG, Aulia Mulki Oemar.

Truk Ekspedisi Tujuan Surabaya Bali Terguling di Tuban, Pengemudi Kabur

Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) tunggal terjadi di pertigaan Manunggal Utara, Kelurahan Sukolilo, Kecamatan/Kabupaten Tuban sekitar pukul 05.00 Wib, Senin (31/1/2022). Kecelakaan tersebut menimpa sebuah kendaraan truk box tronton ekspedisi kondisinya terguling, dan muatanya berupa barang-barang paketan tumpah di badan jalan.

Ini Pengurus Baru Dewan Pendidikan yang Dikukuhkan Bupati Lindra

Masa khidmat pengurus Dewan Pendidikan periode 2016-2021 sudah habis. Pemkab melalui Tim Seleksi sudah melakukan rekrutmen anggota Dewan Pendidikan yang baru. Dan sebanyak 11 orang anggota Dewan Pendidikan sudah dikukuhkan  Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, SE di Pendopo Krida Manunggal Tuban, Kamis, (16/12/2021) lalu.

Wabup Tuban Minta Warganya Tidak Termakan Hoak Efek Vaksin

Wakil Bupati Tuban, Riyadi meminta masyarakat tidak mudah termakan berita bohong atau hoak terkait efek yang membahyakan karena vaksinasi. Ia menegaskan vaksin merupakan langkah yang harus diambil sebagai usaha bersama melindungi diri dari penularan virus Covid-19.

Istri Kepala Bappeda Tuban Dipercaya Jadi Ketua Tim Penggerak PKK

Hart Novembria Susetyowati Agung Tri Wibowo atau istri Kepala Bappeda Tuban, Agung Tri Wibowo telah dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak PKK dan Ketua Dekranasda Kabupaten Tuban, di Pendopo Kridho Manunggal Tuban oleh Ketua Tim Penggerak PKK sekaligus Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Jawa Timur, Arumi Bachsin Dardak pada Sabtu (13/11) kemarin.

Ekonomi Bergeliat, Pengelola Pantai Semilir Berdayakan Warga Lokal

Jika kalian berkunjung di Pantai Semilir, Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, kalian akan diberikan berbagai macam fasilitas seperti spot foto, musala, panggung musik, aula, gazebo, permainan anak, hingga stand-stand yang menyediakan berbagai macam makanan dan minuman.