Skip to main content

Category : Tag: Mi


Tingkatkan Daya Saing, 153 Pemuda Tuban Dibekali Skill Operator Alat Berat

Upaya meningkatkan kualitas SDM lokal terus digenjot. Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Minyak dan Gas Bumi (PPSDM Migas) menggandeng Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian (Disnakerin) Kabupaten Tuban untuk menggelar pelatihan dan sertifikasi kompetensi bagi putra-putri daerah.

Komisi III DPRD Tuban Ingatkan RPJMD Bupati, Banyak Potensi PAD Belum Tergarap

Komisi III DPRD Kabupaten Tuban menilai sektor perikanan, pertambangan, serta Pajak Kendaraan Bermotor dan reklame memiliki potensi besar untuk mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Hal ini disampaikan dalam rapat kerja pembahasan perubahan KUPA-PPAS tahun anggaran 2025 bersama mitra kerja beberapa waktu lalu.

Strategi Inovasi dalam Penguatan Kualitas Produk UMKM

Usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) merupakan pemegang peranan vital dalam perekonomian nasional. Namun, seperti yang kita ketahui bahwa di tengah persaingan pasar yang semakin kompetitif, UMKM sering mengalami suatu tantangan dalam mengajak dan juga meningkatkan kualitas produk mereka.

Satu Hari Penuh Makna untuk Siaga Calon Pramuka Garuda MI Musthofawiyah Melalui PERSARI

Suasana semangat dan keceriaan terpancar dari wajah-wajah ceria para peserta PERSARI (Perkemahan Satu Hari) yang digelar di lingkungan MI Musthofawiyah Soko Tuban Jumat (04/07/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari agenda tahunan yang dirancang sebagai bentuk implementasi Profil Pelajar Pancasila melalui pengalaman belajar yang menyenangkan (joyful learning).

Seminar Pelantikan HMI, Aktivis dan Pemuda Diminta Siap Hadapi Megaproyek Kilang Minyak Tuban

Para aktivis kampus dan pemuda diminta untuk terlibat cawe-cawe alias siap menghadapi perkembangan proyek kilang minyak yang digarap oleh PT Pertamina (Persero) bersama mitranya asal Rusia, Rosneft di wilayah Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur. Sebab, keberadaan megaproyek Grass Root Refinery (GRR) Tuban ini memiliki nilai investasi yang sangat besar.