Skip to main content

Category : Peristiwa


Cuaca Buruk Diprediksi Berlangsung Hingga Tiga Hari Lagi

Cuaca buruk gelombang laut di musim barat tampaknya masih akan terus terjadi hingga beberapa hari ini. Data yang dirilis dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut, jika cuaca buruk disertai gelombang tinggi akan terjadi hingga, Sabtu 18 Februari mendatang.

Jembatan Ambrol Akan Dibuatkan Darurat Dari Bambu

Jalur penghubung Desa Kumpulrejo dengan beberapa desa di Kecamatan Kerek dan Tambakboyo akan segera bisa dilalui. Petani, perengkek, dan para pedagang akan kembali dapat melintasi jalan di daerah Kedungkaloh, Dusun Tuwiwiyan, Desa Kumpulrejo, Bangilan, Tuban, Jawa Timur yang ambrol Senin (13/2/2017) kemarin.

Hasil Panen Petani Selogabus Menurun

Petani Desa Selogabus, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban keluhkan hasil panen yang menurun drastis. Hasil panen tersebut mengalami penurunan akibat beberapa waktu lalu diterjang banjir luapan Kali Kening.

Pabrik Arak Widengan Digrebek

Petugas Sita Ribuan Liter Arak dan Alat Produksi

Jajaran Polres Tuban mengamankan sejumlah barang bukti ketika melakukan penggerebekan pabrik arak di Dusun Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Rabu (15/2/2017) sore.

Pabrik Arak Widengan Digrebek

Kapolsek Menyamar Pembeli, Pelaku Sempat Bersembunyi

 Salah satu tersangka, N (45), asal Dusun Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, sempat berusaha melarikan diri ketika petugas melakukan penggerebekan pabrik arak yang dikelola. Pabrik arak tersebut, dikelola tersangka N dengan modal dari kakaknya, S (50), yang juga tinggal di dusun yang sama.

Hari Pers Nasional

Polres Tuban Tasyakuran Bersama Jurnalis

Masih dalam momentum peringatan Hari Pers Nasional (HPN), Jajaran Polre s Tuban berasama jurnalis di Tuban adakan tasyakuran bersama di Gedung Serba Guna Polres Tuban, Rabu (15/2/2017).

Ditetapkan Libur Nasional, Sekolah ini Masih Masuk

Sesuai Keputusan Presiden (Kepres) Nomor 3 Tahun 2017 tentang Hari Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tahun 2017, Rabu 15 Februari 2017 ditetapkan sebagai Hari Libur Nasional. Namun di Tuban masih terdapat lembaga pendidikan yang menjalankan kegiatan belajar mengajar.

Anjuran Pemanfaatan SRG Minim Sosialisasi

 Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan dan Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) mengimbau petani untuk memanfaatkan Sistem Resi Gudang (SRG). Cara itu dilakukan guna antisipasi turunnya harga padi saat musim panen raya yang membawa duka bagi petani.

Jembatan Ambrol, Warga Minta Segera Ada Jalur Darurat

Setelah peristiwa ambrolnya jembatan Kedungkaloh, Dusun Tuwiwiyan, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Tuban, Jawa Timur, Pemerintah Desa (Pemdes) beserta warga setempat berharap pemerintah maupun perusahaan di wilayah tersebut segera turun tangan, Rabu (15/2/2017).