Si Jago Merah Lalap Bangunan Toko di Pasar Merkawang
Pasar tradisional Desa Merkawang, Kecamatan Tambakboyo, Tuban terbakar, Senin (4/9/2017). Kejadian diperkirakan sekitar pukul 13.00 WIB.
Pasar tradisional Desa Merkawang, Kecamatan Tambakboyo, Tuban terbakar, Senin (4/9/2017). Kejadian diperkirakan sekitar pukul 13.00 WIB.
Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Kabupaten Tuban menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Sulam Pita bagi anggota organisasi perempuan.
Warga Bangilan Kabupaten Tuban, Jawa Timur mulai mendapatkan suplai atau kiriman air bersih dari pemerintah Kabupaten Tuban, Minggu (3/9/2017). Air yang dikirimkan oleh petugas dari BPBD itu disebar di Desa Klakeh dan Kedungjambangan.
Meskipun telah memasukki bulan September, namun kemeriahan memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) masih dirasakan oleh warga Desa Rayung, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban.
Kecalakaan lalu lintas (Laka Lantas) kembali terjadi di jalur Pantai Utara (Pantura) Tuban, Minggu (3/9/2017) pagi tadi. Peristiwa yang terjadi di Jalan Raya Pantura Tuban-Bancar Km 24, turut Desa Socorejo, Jenu, Tuban itu melibatkan truk tangki Bull Nopol L- 9208 -UZ dengan mobil pick up Nopol S-9721-HE.
Ratusan warga Desa Parangbatu, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban mengikuti kegiatan Jalan Sehat yang diselenggarakan oleh Pemerintah Desa (Pemdes) setempat.
Lomba balap perahu yang diselenggarakan Nelayan Desa Simo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban diawali dengan tasyakuran pukul 07.00 WIB di bantaran Sungai Bengawan Solo desa setempat.
Selain di kiri dan kanan bantaran Bengawan Solo, penonton juga banyak yang melihat lomba balap perahu dari jembatan Glendeng, utamanya mereka pengguna jalan yang kebetulan melintas. Akibatnya, lalu lintas di jembatan tersebut menjadi terganggu.
Nasib nahas dialami oleh Sumarno (40) warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Tuban. Pria tersebut meninggal dunia karena tertimpa pohon yang cukup besar, Minggu (3/9/2017), sekitar pukul 09.00 WIB.
Memperingati HUT RI ke-72 yang juga bersamaan dengan Hari besar islam (Idhul Adha), Nelayan Desa Simo, Kecamatan Simo Kabupaten Tuban gelar lomba balap prahu di Sungai Bengawan Solo, Minggu (3/9/2017) pagi.