Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Musim Hujan, Ternak Rawan Terkena Virus

Musim penghujan saat ini, membuat daya tahan tubuh hewan sangat mudah terserang penyakit, seperti pada hewan ternak sapi. Kebanyakan penyakit yang menyerang adalah Boving Epemeral Fever (BEF). Kondisi ini terjadi di beberapa wilayah Kabupaten Tuban, khususnya peternakan di Kecamatan Kerek.

Bahaya Resistensi Antibiotik

Belum banyak yang tahu bahwa bakteri di tubuh bisa mengalami resisten terhadap antimikroba atau antibiotik. Resistensi antibiotik merupakan masalah serius. Apalagi, jika pasien mengalami multiresisten. Infeksi bakteri menjadi tidak bisa diatasi dengan semua generasi antibiotik

Jangan Biasakan Anak 'Ngedot' Sebelum Tidur

Mengonsumsi susu atau cairan manis lainnya menggunakan dot sebaiknya tidak dijadikan kebiasaan sebelum anak tidur. Kebiasaan "ngedot" tersebut merupakan penyebab utama gigi berlubang atau rampan karies pada anak.

Ini Alasan Bahan Baku Obat Harusnya dari Dalam Negeri

Saat ini, sekitar 90 persen bahan baku obat masih berasal dari luar negeri. Sekitar 60 persen bahan baku industri farmasi berasal dari Cina. Hal ini menjadi salah satu penyebab mahalnya harga obat di Indonesia.

Prestasi Madrasah tak Kalah dari Sekolah Umum

Madrasah tak kalah dengan sekolah umum, dengan kualitas dan kompetensi siswa dalam menjalankan pendidikan adalah penentu untuk bisa lebih baik dalam memacu prestasi. Bahkan, juga bisa meraih prestasi dan bersaing dengan yang lain.

Kurikulum 2013 Belum Diimplementasikan Penuh di Madrasah

Munculnya Kurikulum 2013 membuat sebagian sekolah merasa mampu atau tidak mampu untuk menjalankan Kurikulum tersebut, bahkan ada yang merasa siswa belum siap dengan adanya Kurkulum 2013 dalam penerapannya, sehingga dalam penerapannya harus dilakukan secara kombinasi.

Doyan Makan Bawang Putih? Ini Manfaatnya!

Kabar gembira untuk Anda yang doyan makan bawang putih. Rempah-rempah yang hampir ada di setiap masakan Indonesia ini, tak hanya menambah cita rasa makanan, tetapi memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.