Skip to main content

Category : Ekonomi & Migas


Terasi Rebon Milik Warga Desa Gadon Tuban, Dijual hingga ke Jakarta

Salah satu yang menjadi daya tarik Kabupaten Tuban adalah daerahnya yang dilalui garis pantai yang cukup panjang, dengan lautan seluas 22.608 Km² yang membentang dari Barat ke Timur, yakni dari Kecamatan Bancar hingga ke Kecamatan Palang. Hsl itu merupakan suatu kekayaan alam yang luar biasa dengan segala potensi yang ada, baik dari segi pariwisata maupun dari segi kekayaan hasil lautnya.

Pertamina Klaim 30 Warga Setuju Lahannya Diukur untuk Jalan Kilang Tuban

PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) mengklaim bahwa semua warga di Kecamatan Jenu bersedia lahannya diukur untuk akses jalan Kilang Tuban. Sebelumnya tercatat ada 30 pemilik lahan yang menolak karena belum adanya harga lahan per meternya, Jumat (20/10/2023).

Terkumpul Cadangan 543,67 MMBOE, SKK Migas Yakin Lampui Target

Deputi Eksplorasi, Pengembangan dan Manajemen Wilayah Kerja Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), Benny Lubiantara yakin dengan tambahan cadangan migas di 2023 bakal lampui target. Sebab, hingga sekarang sudah terkumpul cangan 543,67 milion barrels of oil equivalent (MMBOE).