Skip to main content

Category : Tag: Ton


Polsek Montong, Berhasil Tangkap Pelaku Curanmor

Anggota jajaran Polsek Montong, Kabupaten Tuban Rabu (22/3/2017), berhasil menangkap pelaku Pencurian Motor (Curanmor) di Desa Nguluhan, Kecamatan Montong. Pelaku Sutriyono Bin Suwandi (35) warga RT.02/RW.01 Dusun Kedungjero, Desa Nguluhan, ditangkap di kediamannya.

PAC IPNU dan IPPNU Monton Doa Bersama Sukses UN

Dalam rangka Harlah Ikatan Pelajar Nahdlotul Ulama (IPNU) ke-63 dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlotul Ulama (IPPNU) ke-62, Pimpinan Anak Cabang (PAC) IPNU dan IPPNU Kecamatan Montong menggelar doa bersama sukses Ujian Nasional 2017, Sabtu (18/3/2017).

Musim ini, Hasil Panen Tomat Lebih Maksimal

Panen tomat, yang saat ini mulai dilakukan oleh petani tomat di Kecamatan Montong mempunyai hasil yang lebih maksimal dibandingkan dengan panen tomat pada tahun lalu.

Puskesmas Montong, Targetkan Akreditasi 2017 Jadi Madya

<span style="color: #000000;">Puskesmas Montong, Kabupaten Tuban yang telah dilengkapi dengan fasilitas ruang rawat inap dan persalinan untuk ibu hamil menargetkan tahun 2017 ini terakreditasi Madya.</span>

Lagi-lagi TKI Asal Montong Meninggal di Malaysia

Setelah tahun 2016 lalu dua Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Desa Jetak, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban meninggal dunia di Malaysia. Tahun 2017 ini kejadian serupa kembali menimpa TKI asal Montong, tepatnya warga Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.

Pemuda Montong Galang Dana untuk Mustofa

Sejumlah Anak Muda Montong Peduli Sosial (Amopeso), Pemuda Pemudi Tuban Peduli Sesama (PTPS) dan Komunitas Peduli Kasih (Kompak) dan Polsek Montong melakukan penggalangan dana untuk Darul Mustofa (20) salah satu Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang sakit Komplikasi Jantung Bocor di Malaysia, Kamis (2/2/2017).