Skip to main content

Category : Tag: To


Awas! Ada Jalan Rusak di Sekitar Patung Letda Soecipto Tuban

Beberapa lubang di jalan nasional cukup membahayakan pengguna jalan terlihat di Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo Tuban, Kamis (25/11/2021). Baik kendaraan roda dua maupun roda empat harus jeli, supaya tidak terperosok saat melewati lubang tersebut.

Pick Up Tabrak Pengendara Motor, Dua Korban Luka-Luka

Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) antara kendaraan pick up dan pemotor terjadi di Jalan Raya Merakurak-Montong turut Desa Twirikulon, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Sabtu (20/11/2021) sore.

Lansia di Kabupaten Tuban Sambut Baik Vaksinasi Door to Door

Para lansia di Kabupaten Tuban menyambut baik upaya pemerintah dalam mempercepat vaksinasi skema door to door. Kesan baik tersebut diterima petugas kesehatan dari Puskesmas Jatirogo Kabupaten Tuban dengan didampingi Babinsa dan Bhabinkamtibmas di wilayah Jatirogo.

Jelang Nataru, Mendag Jamin Stok Bahan Pokok Aman

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memastikan stok barang kebutuhan pokok (bapok) dalam kondisi sangat aman hingga rata-rata lebih dari 1,5 bulan ke depan. Karena itu, Mendag Lutfi meminta seluruh pemerintah daerah memperkuat sinergi dengan pemerintah pusat guna menghadapi potensi kenaikan permintaan menjelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru).

Tanggul Jebol di Desa Karangtinoto Mulai Diperbaiki

Tanggul jebol di Desa Karangtinoto, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban mulai diperbaiki. Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Serda Kasminto bersama masyarakat dan Pokja tani pada Senin (15/11/2021) telah melaksanakan gotong royong memperbaiki tanggul yang jebol yang di akibatkan oleh meningginya debit Air Sungai Bengawan Solo.

Ajak Warganya Hidup Sehat, Babinsa Montong Terus Promosikan 5M

Sinergitas Babinsa bersama bidan desa sangat diperlukan dalam upaya mewujudkan kondusifitas wilayah. Tujuannya agar keberlangsungan pembangunan di berbagai bidang dapat terlaksana dengan baik misalnya pada pembangunan kesehatan.

#Berita Foto

Gubernur Khofifah Doa Bersama untuk Korban Perahu Tenggelam

Gubernur Jawa Timur (Jatim), Khofifah Indar Parawansa nampak khusyuk merapal doa yang diperuntukan kepada para korban tenggelamnya perahu penyeberangan Bengawan Solo, tambangan Gemblo, turut Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel.