Skip to main content

Category : Tag: Kader


NasDem Tuban Gelar Pendidikan Politik dan Konsolidasi Pengurus

Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Kabupaten Tuban, Sabtu (15/4/2023) malam menggelar pendidikan dan konsolidasi pengurus. Pengurus dan kader mendapat arahan dari pimpinan DPD, akademisi hingga komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban dan komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tuban.

KAHMI Jatim Dorong Alumni Tuban Ambil Peran Strategis

Ali Mufhti, Koordinator Presidium (Korpres) MW KAHMI Jatim mengingatkan para alumni di Kabupaten Tuban untuk bisa mengambil peran strategis baik di sektor politik, ekonomi, pemerintahan, dan usaha-usaha lainnya.

Masyrukin, Kader Asal Rengel Nahkodai PD Muhammadiyah Tuban 2022-2027

Masyrukin, terpilih menjadi Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) periode 2022-2027 pada Musyawarah Daerah (Musda) ke XII Muhammadiyah Kabupaten Tuban di SMK Pelayaran Muhammadiyah Tuban, Minggu (19/03/2023) siang. Dari 28 calon yang maju dalam musda ini, Masyrukin mendapat 161 suara atau yang terbanyak dibanding calon lain.

Ketua PMII Tuban Ingatkan Kadernya untuk Hati-hati Tinggalkan Jejak di Sosial Media

Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Cabang Tuban bersama ratusan kader menggelar literasi digital yang dilaksanakan di Gren Javanilla Tuban (20/3/2022). Ketua PC PMII Tuban, Khoirukum Mimmu'aini dalam sambutannya mengatakan agar Kader PMII untuk lebih bijak dalam menggunakan media sosial dan menggunakan media sosial untuk hal yang positif karena media sosial meninggalkan jejak digital yang abadi sepanjang masa.

Tingkatan SDM Organisasi, Kartar Tuban Latih Kader

Pengurus Karang Taruna (Kartar) Kabupaten Tuban menggelar pelatihan kepemimpinan bagi kader dari tingkat kecamatan dan desa, di Guest House Hotel Tuban, Senin (28/12/2020).

1.500 Kader NU Apel Siaga Pilkada Damai

Pimpinan Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Tuban pada Rabu (2/12/2020) pagi, menggelar apel siaga Pilkada damai di kantor PCNU Jalan Diponegoro Tuban.