Skip to main content

Category : Tag: Cabai


Harga Cabai di Pasar Baru Tembus Rp.120 Ribu

Harga cabai di Pasar baru Tuban, dua bulan terakhir tak kunjung menurun. Sejak memasuki natal dan tahun baru kemarin, bumbu dapur dengan rasa pedasnya itu masih terus meroket harganya di pasaran.

Di Kerek, Harga Cabai Rawit Hijau Turun, Bawang Merah Naik

Harga cabai rawit hijau di Pasar Desa Margomulyo, Kecamatan kerek, Kabupaten Tuban, Minggu (12/2/2017) mengalami penurunan. Dari pantauan blokTuban.com, menurunya harga cabai rawit tersebut tidak dibarengi dengan menurunya harga komoditas dapur yang lain.

Tanaman Cabai di Grabagan Cenderung Tak Maksimal

Kecamatan Grabagan merupakan salah satu lecamatan pemasok cabai terbesar di Kabupaten Tuban. Namun, musim ini tanaman cabai milik sebagian petani di kecamatan tersebut yang telah mulai masa panen tidak menghasilkan cabai yang maksimal.

Cabai Petani Boto Diserang Penyakit Patek

Penyakit patek, hingga saat ini masih menjadi keluhan petani cabai di Desa Boto, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Meski tahun ini harga cabai melambung tinggi, namun karena hama biaya perawatan tanaman cabai juga ikut meningkat.

Ladang Cabai di Boto Pernah Disatroni Maling

Meski diuntungkan dengan harga cabai yang melambung tinggi, namun sejumlah petani cabai yang berada di Desa Boto, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban masih diresahkan dengan adanya maling cabai.

Harga Mahal, Cabai Kering Lebih Diminati

Semenjak melejitnya harga cabai dipasaran, para pembeli atau konsumen lebih tertarik pada cabai kering (Cabai Karak) yang dijual oleh para pedagang. Hal itu nampak di Pasar Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Selasa (10/1/2017).

Pasar Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek

Harga Cabai Rawit Merah Tembus Rp100.000

Harga cabai merah jenis rawit di Pasar Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban terus mengalami peningkatan, terakhir ini Minggu (8/1/2017) mencapai harga cabai rawit merah tersebut tembus hingga Rp100.000 perkilogram.

Harga Cabai di Bangilan Tembus Rp95.000

<div dir="auto">Sudah sepekan terakhir harga cabai di tingkat konsumen terus meningkat. Salah satunya di pasar milik pemerintah di Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Jumat (6/1/2017).</div> &nbsp;

Di Bangilan, Harga Cabai Diprediksi Terus Meroket

Beberapa pedagang di pasar milik pemerintah Kabupaten Tuban memprediksi kenaikan harga cabai jenis rawit akan terus melejit. Hal tersebut lantaran masih minimnya pasokan komuditas cabai ke sejumlah daerah.