Skip to main content

Category : Tag: Bb


Ada di Tuban, 1 Juz Gratis 2 Liter Bahan Bakar

Bagi masyarakat Tuban, Anda bisa melakukan tadarus dan bisa mendapatkan Bahan Bakar Khusus (BBK) secara gratis. Caranya mudah, mengajilah 1 Juz Al Quran di beberapa Musholla Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Tuban, dan setelahnya bisa langsung mendapatkan voucher BBK untuk ditukarkan sesuai jenis yang diinginkan, yakni Premium, Solar, Pertamax, dan jenis bahan bakar yang lain.

Gubernur Jawa Timur Hadiri BBGRM dan HKG PKK di Tuban

Soekarwo: Gotong Royong Adalah Identitas Bangsa Indonesia

Gubernur Jawa Timur, Soekarwo menghadiri acara Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) dan Hari Kesatuan Gerak Pembinaan Kesejahtaraan Keluarga (HKG PKK) ke 44 tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2016 yang diselenggarakan di Pendopo Kridho Manunggal Kabupaten Tuban (Rabu, 11/5/2016).

Hari ini, Puncak Peringatan Bulan Bakti

Acara puncak peringatan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) dan Hari Kesatuan Gerak Pembinaan Kesejahtaeaan Keluarga (HKG PKK) ke 44 tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2016 jatuh hari ini, Rabu (11/5/2016).

Enam Pemilik Solar Ilegal Diciduk Polisi

Pertamina Apresiasi Upaya Penertiban Polisi

Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) mengapresiasi langkah Polres Tuban. Menyusul diciduknya para pemilik solar ilegal di Kabupaten Tuban yang biasa beroperasi di kawasan Pantura, tepatnya di Kecamatan Bancar dan Kecamatan Tambakboyo.

Harga Pertamax dan Pertalite Turun Rp200

Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) khusus untuk RON 90, yaitu Pertalite dan RON 92 Pertamax per 1 Maret 2016 turun. Penurunan harga tidak tipis dari harga sebelumnya, yakni sekitar Rp100 hingga Rp200.

Balai Benih Ikan (BBI) Jojogan

Peminat Ikan Juga dari Luar Daerah

Balai Benih Ikan (BBI) Jojogan yang berada di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, sampai sekarang ini masih jadi promadona pemburu benih ikan. Sebab, di lokasi tersebut terdapat benih unggul, dan pelanggan yang membeli bukan hanya dari wilayah Tuban selatan saja, sampai hingga luar daerah.

Ikan Nila, Unggulan BBI Jojogan

Saat ini Unit Pelaksanaan Teknis Daerah (UPTD), Balai Benih Ikan (BBI) Jojogan, yang berada di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban mempunyai benih unggulan, yaitu ikan nila.

Target Pajak BBNKB Tuban 2016 Naik Rp1 Miliar

Target penerimaan pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) Kabupaten Tuban pada 2016 naik Rp1 miliar dibanding tahun sebelumnya. Kenaikan tidak begitu signifikan lantaran dipengaruhi beberapa faktor.