Skip to main content

Category : Tag: Ahu


Polisi Amankan 145 Motor Tak Sesuai Standart

Meski belum saatnya perayaan malam Tahun Baru 2016, tetapi Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tuban sudah mengamankan 145 motor tak sesuai standart.

Mendekati Tahun Baru, Penjual Terompet Mulai Laris

Mendekati liburan Natal dan Tahun Baru Masehi 2016, mulai banyak dijumpai penjual-penjual terompet di trotoar-trotoar pinggir jalan. Bukan hanya dijumpai di wilayah perkotaan, namun juga sudah mulai merambah ke daerah kecamatan-kecamatan. Tak terkecuali di Bangilan dan Jatirogo.

Jelang Natal dan Tahun Baru 2016

Jelang Tahun Baru, Terompet Mulai Diburu

Mendekati Natal dan Tahun Baru 2016, mulai banyak dijumpai penjual terompet di trotoar-trotoar pinggir jalan. Bukan hanya di wilayah perkotaan, namun juga sudah mulai merambah ke wilayah kecamatan. Tak terkecuali di Bangilan dan Jatirogo.

Apa Kabar Bumi Wali?

Cuaca Buruk, Nelayan Pilih Tambatkan Perahu

Baratan, atau cuaca buruk melanda wilayah perairan utara Tuban sejak beberapa hari terakhir. Sebagian besar nelayan Tuban lebih memilih menambatkan perahu mereka menghadapi cuaca ekstrim ini.

Perahu Berbendera Besar

Bendera di bagian atas kapal terkibar diterpa angin laut. Sekitar 72 kapal nelayan ini mengikuti pawai laut dalam rangka sedekah laut yang digelar di Desa Kradenan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.