Skip to main content

Category : Fokus


Waspada Corona, Jangan Panik

PDIP Blusukan Bagi Masker, Sembako dan Gentong Cuci Tangan

Pandemi Virus Covid-19 menjadi persoalan yang menyita perhatian publik di tanah air. Virus yang penyebarannya cepat ini, telah menginfeksi ribuan orang dengan puluhan kasus kematian.

Pemkab Jamin APD Aman sampai Tiga Bulan ke Depan

Pemkab Tuban sudah menghitung dan mendata kebutuhan serta ketersediaan alat pelindung diri (APD)bagi tenaga medis untuk penanganan Covid-19 di Kabupaten Tuban. Dari data yang ada ketersediaa APD masih cukup.

Waspada Corona, Jangan Panik

Bupati: Masyarakat Tetap Tenang, Tapi Jangan Sembrono

Seiring peningkatan jumlah Orang Dalam Pengawasan (ODP) maupun Pasien Dalam Pantauan (PDP) yang ada di Kabupaten Tuban, Bupati Fathul Huda menyampaikan himbau kepada masyarakat, supaya tetap tenang serta berwaspada.

Waspada Corona, Jangan Panik

Bupati Tinjau Ruang Isolasi Desa di Tuban Selatan

Pemerintah Kabupaten terus memantau dan memastikan upaya pencegahan persebaran wabah Civid-19 disegenap wilayah penjuru desa. Terlebih lagi pada titik perbatasan yang ada di Tuban selatan.

Waspada Corona, Jangan Panik

Ibu ODP Tuban Lahirkan Bayi PDP

Kabupaten Tuban menunjukkan perkembangan positif di tengah menangkal pandemi Corona (Covid-19). Tujuh pasien PDP dinyatakan negatif Covid-19 dan sembuh, dari delapan PDP.

Waspada Corona, Jangan Panik

DPRD Pastikan Kecamatan dan Desa Tanggap Tangkal Corona

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban, Miyadi bersama Ketua Komisi A, Fahmi Fikroni bersilaturahim ke gugus tugas tingkat kecamatan dan desa Pantura. Upaya ini dalam rangka memastikan kesiapan kecamatan dan desa menangkal pandemi Corona.

Waspada Corona, Jangan Panik

Cegah Covid-19, EMCL Salurkan Bantuan untuk Jurnalis

ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) memberikan bantuan berupa alat cuci tangan dan masker buat para jurnalis yang ada di Bumi Wali Tuban, Senin, (13/4/2020). Harapannya masker tersebut digunakan para wartawan ketika melakukan kegiatan peliputan guna mencegah penyebaran Virus Corona atau Covid-19.