Pemotor suami istri yang belum diketahui identitasnya terlindas truk trailer di Jalan Nasional Panglima Besar Sudirman Tuban, Jawa Timur. Kecelakaan tersebut diindikasi karena kedua kendaraan menghindari proyek perbaikan jalan nasional.
Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jl. Raya Bojonegoro-Jatirogo turut, Dusun Tanggung Desa Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Selasa (12/2/2019). Kendaraan yang terlibat antara lain, Mobil truk muatan beras Bernopol K 1605 YK, Mobil BOX Bernopol N 9825 Y, Motor bernopol S 4296 G0, dan Minibus bernopol S 1897 HW. Korban - Pengemudi Mobil Ani Ismawati, Warga Jatiklabang (25) luka robek di betis - Eli, dari Bader Jatirogo (27) benturan di leher, tangan, dan kaki terkelupas Proses evakuasi 2 tahap Mulau jam 16.20 - 17.15 Wib melibatkan mobil derek, warga setempat, dan Petugas Polsek Bangilan. Pertama, proses evakuasi truck manual di tarik tali tampar sama masyarakat. Setelah beberapa menit kemudian datang mobil derek untuk evakuasi minibus.
Sebuah truk terlibat kecelakaan tunggal di Jalan Raya Bojonegoro-Jatirogo, Selasa (5/2/2019). Kecelakaan diduga akibat sopir menghindari pemotor dan pejalan kaki di depannya. Akibat kecelakaan ini, sopir mengalami luka ringan. Sementara kepala truk penyok. Dalam evakuasi, menyaebabkan kemacetan panjang. Waktu evakuasi memakan waktu 2 jam. Beruntung tidak ada korban jiwa, namun kerugian mencapai jutaan rupiah.
Sebuah truk berwarna biru terperosok ke jurang di jalan Jatirogo turut Dusun Ngijo Desa Jatiklabang Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, Selasa (5/2/2019).
Kecelakaan maut antara Truk Diesel dengan Truk bermuatan Tabung Elpiji terjadi di Jalan Tuban-Bancar Km 20-21 Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Rabu (30/1/2019).
Sore tadi, Kamis (24/1/2019) truk trailer dari arah Tuban menuju Babat berplat nomer L-8862-UO membawa muatan semen, terperosok turut Desa Gesing, Kecamatan Semanding. Setelah menunggu selama 5 jam truk baru bisa dievakuasi.
Sebuah kendaraan Dump Truk bernopol K-1902-ED terlibat kecelakaan dengan Dump Truk bernopol K-1445-SD di jalan raya Jatirogo - Bojonegoro. Kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) yang terjadi di timur pasar hewan Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo Tuban ini terjadi sekitar pukul 10.00 Wib, Senin (21/1/2019).
Salah seorang pegiat lingkungan sekaligus Pembina Yayasan Pecinta Alam Acarina Indonesia (YPPAI), M Ali Baharudin menyayangkan munculnya insiden tambang batu kapur runtuh di Desa Pucangan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Selasa (18/12/2018) sekitar pukul 12.00 WIB. Insiden yang menelan dua korban jiwa ini diduga terjadi karena pola pelaksanaan eksploitasinya yang salah.
Selain peristiwa runtuhnya tebing batu kumbung di Desa Pucangan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban mengakibatkan dua orang meninggal dunia seketika di lokasi kejadian, Selasa (18/12/2018), peristiwa itu juga mengakibatkan Truk Engkel Nopol S-8297-HE milik korban atas nama Adi Yahya Muhaimin (30) warga Dusun Krajan, Desa Pucangan, Kecamatan Palang mengalami kerusakan parah lantaran tertimbun reruntuhan batu.
Sebuah truk gandeng Nopol N-9112-UR mengalami Kecelakaan Lalulintas (Laka Lantas) di Jalan Pantura Gajahmada, Kabupaten Tuban, Selasa (18/12/2018) sekitar pukul 04.00 WIB.