Skip to main content

Category : Tag: Rai


Terbengkalai, Lintasan Trail di Simo Tak Dipakai Lagi

 Rimbun belukar berikut rumput liar, banyak tumbuh liar dan bertebaran di lintasan trail yang ada di sisi barat Jalan Raya Simo-Soko. Padahal, lahan yang juga diselingi tanaman jati di sana beberapa waktu lalu sempat ramai dikunjungi para penghobi olahraga ekstrim.

Angka Perceraian Meningkat Setelah Tahun Baru

Tidak ada yang menginginkan perceraian muncul dalam pernikahan. Namun, terkadang keadaan membuat perpisahan ini sulit dihindari. Yang menarik, ternyata banyak perceraian terjadi setelah liburan Tahun Baru.

Polsek Singgahan Amankan Mobil Pencuri Baterai Tower

Anggota Polisi Sektor (Polsek) Singgahan, Polres Tuban berhasil mengamankan sebuah mobil yang diduga digunakan aksi pencurian baterai tower telekomunikasi, Senin malam (18/12/2017). Penangkapan mobil yang ditinggal kabur pemiliknya itu terjadi di Jalan Dusun Ngaglik, Desa Lajolor, Singgahan, Tuban.

Jalan Lingkar Selatan

Wabup: Apraisal Sudah Tetapkan Harga Sesuai

Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein menyebut, pemberian harga ganti rugi lahan yang digunakan sebagai Jalan Lingkar Selatan (JLS) di Kecamatan Semanding sudah sesuai dengan harga. Sebab sebagaimana apraisal dalam menentukan harga, pasti sudah ada kajian yang dilakukan oleh tim itu sendiri.

Drainase Buruk, Panyuran Jadi Langganan Banjir

Lagi-lagi, banjir menerjang wilayah Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban. Kejadian itu terus berulang, setiap kali hujan deras mengguyur Bumi Wali.

Komunitas Tuban

Hobby Mahal, Anggota Traco mulai Anak SD hingga Dewasa

Orang bilang, kegemaran mengendarai trail merupakan hobby mahal. Otomatis, untuk menjadi bagian komunitas trail harus memiliki trail. Rupanya untuk dapat memiliki satu unit trail, minimal harus merogoh kocek Rp30 juta lebih. <div dir="auto">&nbsp;</div>

Fasilitas Bermain Anak dan Sisi Humanis Pengadilan Agama

Puluhan motor terparkir di jalan beraspal menjadi pemandangan pertama memasuki pelataran Pengadilan Agama (PA) Kelas IA Tuban. Gedung yang terletak di Jalan Sunan Kalijaga ramai setiap harinya. Gedung berlantai dua bercat putih tersebut menjadi pilihan akhir bagi pasangan yang bermasalah dan hendak memutuskan hubungan sakral, suami-istri.

Sambil Ngetrail, Komunitas Trail Tuban Tanam 1000 Pohon

Komunitas Trail Tuban (KTT) memiliki agenda utama sesuai dengan namanya, yaitu ngetrail bersama anggota.&nbsp;Di Medan yang terjal dan berliku, mereka memacu adrenalin diatas kendaraan roda duanya untuk menaklukkan setiap rintangan jalan yang ada, atau mereka menyebutnya dengan istilah "Tanjakan".