Produksi Minyak Pertamina EP Asset 4 Tembus 121%
Kinerja PT Pertamina EP anak perusahaan PT Pertamina (Persero) di sektor hulu yang juga berada di bawah naungan SKK Migas terus menunjukkan kinerja positif.
Kinerja PT Pertamina EP anak perusahaan PT Pertamina (Persero) di sektor hulu yang juga berada di bawah naungan SKK Migas terus menunjukkan kinerja positif.
Setiap tahun, Pertamina EP terus mencatatkan neraca keuangan yang positif di industri minyak dan gas (Migas) hingga akhir 2018. Tidak tanggung-tanggung, laba bersih telah melampaui target tahunan.
Berbagai upaya dilakukan oleh Pertamina EP untuk terus meningkatkan produksi minyak dan gas (Migas) hingga akhir 2018. Bahkan, jelang akhir tahun setiap hari bisa memproduksi 10% dari total produksi Nasional.
Pertamina Eksplorasi dan Produksi (EP) menggelar gathering bersama media massa se Indonesia. Kegiatan berlangsung di Bintang Bali Resort, Rabu (28/11/2018) hingga Jumat (30/11/2018).
Tampilan Tari Remong menandai 'Cakut' (mulai) pagelaran seni Ludruk dalam rangkaian acara Pesta Rakyat, Gelar Budaya dan Kuliner Tuban bareng Pertamina, Sabtu (17/11/2018).
Salah satu hiburan rakyat yang digelar dalam acara Pesta Rakyat, Gelar Budaya dan Kuliner Bareng Pertamina, adalah seni budaya Janggrung. Kesenian khas Tuban ini cikal bakal 'Langen Tayub'.
Malam kedua Pesta Rakyat, Gelar Budaya dan Kuliner Tuban bareng Pertamina yang diselenggarakan di Alun-alun Kabupaten Tuban, dimeriahkan oleh kesenian Janggrung Roro Jonggrang Tuban.
Banyaknya pengunjung yang tumpah ruah memadati lokasi Pesta Rakyat, Gelar Budaya dan Kuliner Bareng Pertamina di Alun-alun Tuban, sempat menutup sebagian akses jalan. Sebab, kendaraan para pengunjung diparkir di sekitar jalan raya alun-alun.
Selain stand para Pedagang Kaki Lima yang menjajakan aneka kuliner dan juga minuman ramai dikunjungi masyarakat yang hadir dalam Pesta Rakyat bersama Pertamina, terlihat stand Pemkab Tuban juga penuh dengan pengunjung.
Ribuan warga Tuban dan sekitarnya memadati Alun-alun sejak Sabtu (17/11/2018) sore. Mereka sengaja datang berduyun-duyun untuk menghadiri Pesta Rakyat, Gelar Budaya, dan Kuliner Bareng Pertamina.