Skip to main content

Category : Tag: Mk


20 Kampung Tangguh Semeru di Tuban Selesai Diresmikan

Sebanyak 20 Kampung Tangguh Semeru (KTS) yang tersebar di 20 kecamatan se-Kabupaten Tuban telah selesai diresmikan. Peresmian ke 20, dilaksanakan oleh jajaran Forkopimda Tuban di Dusun Purwosari, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Rabu (24/6/2020).

BMKG Peringatkan Ancaman Rob dan Gelombang Tinggi

Setelah terdampak limpasan banjir pesisir (Rob) pada awal Juni lalu, potensi “Rob” diperkirakan akan kembali berulang khususnya untuk pesisir utara Jawa dan pesisir selatan Pulau Jawa, Bali hingga Nusa Tenggara.

Pemkab Tuban Enam Kali Raih WTP

Untuk keenam kalinya Pemerintah Kabupaten Tuban meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Opini ini diperoleh atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2019 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

Pandemi, Perbaikan Jalan Rusak Ditunda

Bupati Tuban, Fathul Huda memohon maaf atas keterlambatan perbaikan jalan. Penundaan perbaikan jalan kali ini akibat adanya pandemi Covid-19, Kamis (4/6/2020).

Tiga Hari ke Depan Gelombang Laut Tuban 1.25-2.5 Meter

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) hari ini Selasa (2/6/2020) mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi khususnya di laut Kabupaten Tuban. Berlaku tiga hari ke depan mulai 3-5 Juni 2020.

31.418 Usaha Mikro di Tuban Hadapi Kendala Modal dan Pasar

Berdasarkan data Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Kabupaten Tuban, pada tahun 2019 jumlah usaha mikro tumbuh hingga menjadi 31.418 unit. Jumlah ini melonjak 2,47 persen dari kondisi tahun sebelumnya.