Skip to main content

Category : Tag: Info


Waspada Modus Penipuan Rekrutmen Holcim di WhatsApp

Sehubungan dengan maraknya kembali modus penipuan rekrutmen Holcim yang beredar lewat akun media sosial WhatsApp, masyarakat di Kabupaten Tuban, Jawa Timur dan sekitarnya diminta waspada. Semua pihak harus lebih hati-hati, agar tidak ada yang menjadi korban.

Terbaru: Informasi CPNS Pemkab Tuban 2018

Panitia Seleksi Daerah (Panselda) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban tahun 2018 secara resmi merilis pengumuman revisi penambahan nilai bagi Putra/Putri daerah setempat yang mendaftar jabatan guru formasi umum pada unit kerja berkategori tertinggal untuk pengolahan hasil Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Pengumuman SKB Tunggu Hasil Rekonsiliasi

Sebanyak 577 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban telah selesai mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) di Kantor Regional II Badan Kepegawaian Negara (BKN) Surabaya pada tanggal 14 dan 15 Desember 2018 lalu. Namun hingga kini pengumuman hasil SKB dinyatakan masih menunggu.

Terbaru: Pemkab Tuban Umumkan Peserta Lulus SKD CPNS 2018, Cek Namamu!

Daftar peserta yang lulus Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban tahun 2018 telah diumumkan, hari ini, Kamis (6/12/2018). Pelamar bisa mengakses di laman resmi Pemkab Tuban di https://tubankab.go.id dan Badan Kepegawaian Daerah di https://bkd.tubankab.go.id.

Login SSCN Dinonaktifkan?

Hari ini, Sabtu (20/10/2018) Badan Kepegawaian Negara (BKN) sengaja menonaktifkan login pada portal Sistem Seleksi CPNS Nasional (SSCN). Akibatnya saat pelamar hendak melihat pengumuman lolos verifikasi administrasi terganjal.

Portal SSCN Belum Bisa Dibuka, Nanti Pukul 13.00 WIb

Pengumuman pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018 dikabarkan akan dipublikasikan hari ini. Kendati begitu hingga pagi ini, Rabu (19/9/2018) portal sistem seleksi CPNS Nasional (SSCN) masih belum bisa diakses.

Informasi CPNS 2018, Kalian Wajib Baca

Badan Kepagawaian Daerah (BKD) berhasil dikonfirmasi blokTuban.com, seputar informasi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018, Rabu (5/9/2018). Menurut informasi, sampai saat ini pihak Badan Kepegawaian Nasional (BKN) belum memberikan pengumuman resmi terkait kapan dimulainya seleksi pendaftaran CPNS 2018.

Tik-Tok Diblokir, Ini Kata Dinkominfo Tuban

Aplikasi Tik Tok sulit dioperasikan. Ternyata hal itu lantaran secara resmi diblokir oleh pemerintah melalui Kementerian Kominfo Republik Indonesia (RI).

Daftarkan Kartu SIM Card Segera, Sebelum Diblokir

Tenggat registrasi ulang nomor kartu SIM prabayar tinggal hitungan jam. Apabila pelanggan tidak mendaftarkan nomornya selepas tanggal 30 April 2018, pukul 24.00 WIB maka fungsi kartu akan diblokir total.

Lawan Hoak, Diskominfo Bina Kelompok Informasi Masyarakat

Bertempat di Kantor Kecamatan Tuban, Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kabupaten Tuban melakukan pembinaan kepada sejumlah admin Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kabupaten Tuban, Kamis (26/4/2018).