Skip to main content

Category : Tag: Ind


Ada 122 Layanan di Mall Pelayanan Publik Tuban, Apa Saja?

Bangunan Mall Pelayanan Publik (MPP) yang berada di Jalan dr. Wahidin Sudirohusodo, Kelurahan Latsari, Kabupaten Tuban terdiri dari 3 lantai dan terdapat 122 layanan dari 28 instansi pemerintah, BUMN, BUMD, dan swasta, Jumat (11/2/2022)

#blokTuban TV

Mall Pelayanan Publik Tuban Diresmikan, Sediakan 122 Layanan

Mall Pelayanan Publik di Kabupaten Tuban merupakan MPP ke-51 di Indonesia dan ke-8 yang berdiri di Provinsi Jawa Timur. Fasilitas Umum ini Terletak di Jl. Dr. Wahidin Sudiro Husodo No. 57 Kel. Latsari, Kec. Tuban, Kabupaten Tuban, MPP ini menyediakan 122 layanan dari 28 instansi pemerintahan, BUMN/D, maupun pihak swasta yang turut bergabung. Dengan demikian, masyarakat Tuban dapat menikmati dan mengurus berbagai layanan administrasi serta perizinan di satu tempat.

Mau Tanam Kelengkeng Kateki Sugihan, Simak Kelebihan dan Kekurangannya

Di Kabupaten Tuban terdapat salah satu desa yang dikenal sebagai penghasil buah kelengkeng unggul varietas kateki, yakni Desa Sugihan, Kecamatan Merakurak. Memiliki keunggulan berdaging tebal dan rasanya manis, sehingga pada (1/2/2022) lalu, Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa datang untuk memanennya.

Dikunjungi DPRD, Tim BKN akan Investigasi Penataan Birokrasi Tuban

Badan Kepegawaian Negara (BKN) Jakarta berencana menerjunkan tim ke Tuban untuk menginvestigasi penataan birokrasi di era Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky. Hal itu dilakukan, setelah kunjungan kerja Komisi DPRD Tuban pada Jumat (4/2) siang.

Kasus Kanker Payudara dan Leher Rahim Terbanyak Terjadi di Indonesia

Kanker masih menjadi masalah kesehatan yang serius, tidak hanya pada skala nasional, melainkan global karena menjadi penyebab kematian paling banyak kedua di dunia. Menurut data kasus mortalitas kanker di setiap tahunnya, jumlah kematian akibat kanker masih mencapai kurang lebih 10 juta jiwa dan 70% nya terjadi pada negara berkembang seperti Indonesia.