Skip to main content

Category : Tag: Abu


Geliat Batik Tulis Gedok Kusnandar Desa Margorejo Jelang Lebaran

Kabupaten Tuban memiliki banyak daya pikat, mulai dari pesona alam, keragaman adat, budaya, oleh-oleh khas seperti batik tulis gedog. Batik menjadi warisan budaya tradisional Indonesia yang tidak hanya diminati oleh warga lokal, namun hingga internasional.

Bagi Takjil di Bancar Dihibur Kesenian Tradisional Barongan

Pembagian takjil dan nasi kotak di depan Makoramil Jl. Raya Bulu - Jatirogo, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, Jum’at (29/4) nampak berbeda dari biasanya. Tak hanya menerima takjil, warga yang datang juga mendapat hiburan kesenian tradisional secara gratis.

5 Tips Anindya Purnama, MUA Terkenal di Tuban Bagi Pemula

Menjadi Make Up Artist profesional atau biasa dikenal dengan MUA, saat ini sedang trend di Indonesia, tak terkecuali di Kabupaten Tuban. Profesi yang dulunya identik dengan perias salon tersebut sudah mulai menjamur di kalangan masyarakat.

Dua Pekan, Kasur di 5 RSUD Tuban Tak Terisi Pasien Covid-19

Menjelang datangnya Hari Raya Idul Fitri 1443 H, perkembangan Covid-19 di Indonesia kian melandai. Hal ini, menjadi salah satu pertimbangan pemerintah memperbolehkan masyarakat kembali untuk mudik lebaran ke kampung halaman.