Skip to main content

Category : Tag: Wa


Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI, Perkuat Kapasitas dan Ketangguhan dalam Menghadapi Bencana

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. ("BRI") semakin memperkuat kesiapan menghadapi bencana alam di Indonesia, hal ini sejalan dengan peningkatan jumlah bencana alam yang terjadi sepanjang tahun 2024. Berdasarkan data dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), sejak Januari hingga September 2024 Indonesia telah mengalami tak kurang dari 1.300 kejadian bencana. Situasi ini mendorong BRI untuk mengintensifkan upaya mitigasi dan respons cepat terhadap dampak bencana, terutama dalam mendukung pemulihan ekonomi masyarakat.

Jadi BUMN dengan Setoran Dividen Terbesar ke Negara, BRI Raih Dua Penghargaan Dalam Ajang The Asian Post Awards 2024

blokTuban.com – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) kembali menunjukkan kiprahnya dalam dunia perbankan dengan meraih dua penghargaan bergengsi di ajang The Asian Post Awards 2024. Penghargaan tersebut diberikan dalam acara yang berlangsung di Shangri-La Hotel, Jakarta, pada 3 Oktober 2024. BRI dinobatkan sebagai "The Top Dividend Contributor State-Owned Enterprise 2024" dan "Platinum Champion State-Owned Enterprise."

Pemuda Jatirogo Tewas di Kamar Tuban, Diduga Overdosis Miras

Seorang pemuda bernama Gebril Yudha Pratama (22), warga Dusun Jombok, Desa Jombok, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, ditemukan meninggal dunia di kamar rumah Samidi yang beralamat di Gang 5 No. 3, Kelurahan Latsari, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, pada Senin (21/10) pagi.