Puluhan Petani Ikuti Seminar Pengelolaan Kambing Ternak
Bertempat di Kantor Pusat Semen Gresik Desa Sumberarum, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban puluhan petani di Kawasan PT. Semen Indonesia (SI) mengikuti seminar pengelolaan kambing ternak kokoh Semen Indonesia.