Terjadi Antrian Kendaraan, Jembatan Timbang di Widang Tuban Berhenti Operasi
Jembatan timbang yang berlokasi di Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, terpaksa berhenti beroperasi untuk sementara waktu.
Jembatan timbang yang berlokasi di Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, terpaksa berhenti beroperasi untuk sementara waktu.
Sebuah kendaraan truk tronton box nomor polisi L 9954 W yang dikemudikan Sarto (49) Warga Desa Kedawung RT 08 RW 01, Kecamatan Kuripan, Kabupaten Probolinggo mengalami kecelakaan di Jalan Raya Tuban-Widang, Jumat (23/09/2022).
Sebuah gudang di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban diduga kuat sebagai penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar subsidi terbongkar, Petugas kepolisian lalu menyita satu unit kendaraan L300 dan 12 drum berisi solar.
Cara unik mengusir burung pipit pemakan padi menjelang panen berbeda-beda. Ada yang menggunakan petasan, maupun suara kaleng yang diikat dengan tali dari jarak jauh.
Sebanyak 60 pasangan Calon pengantin (Capeng) di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban mengikuti bimbingan perkawinan pranikah, bertempat di Kantor Urusan Agama (KUA) Widang, Selasa (5/7/2022).
Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Tuban Babat tepatnya berada di depan Masjid Baitur Rohmat Desa Compreng, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban pada Jumat (10/6/2022) sekitar pukul 18.30 wib.
Siswi SDN Socorejo, Kecamatan Jenu bernama Delyncia Allegra berhasil mejadi juara bertutur jenjang SD/MI se-Kabupaten Tuban tahun 2022. Dalam kesempatan tersebut Delyncia membawakan dongeng cerita rakyat Tuban yang berjudul Kisah Kijang dan Gunung Galang.
Nasib naas menimpa remaja bernama Aripin Budi Pratama (18). Saat hendak menghindari genangan air di Jalan - Tuban Widang Km 29, ia bertabrakan dengan truk tronton dan meninggal di tempat
Untuk menghindari penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kabupaten Tuban, Polsek Widang beserta aparat gabungan lain melakukan pengecekan kendaraan bermuatan hewan sapi, Senin (23/5/2022).
Perpustakaan Kecamatan Widang sudah berdiri sejak tahun 2017 dan memiliki 4.372 koleksi buku. Koleksi buku di perpustakaan ini ada berbagai macam mulai dari bacaan anak, karya fiksi, karya umum dan agama.