Skip to main content

Category : Tag: Uang


BPJS Ketenagakerjaan Imbau Perusahaan Bayar Gaji Sesuai UMK

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan mengimbau kepada perusahaan di Kabupaten Tuban untuk memberikan upah para pekerjanya sesuai dengan Upah Minimum Kabupaten (UMK). Sebab, BPJS Ketenagakerjaan akan memberikan jaminan sesuai dengan pembayaran UMK.

Miris... Sesosok Bayi Dibuang di Pantai Tuban

Sesosok bayi tanpa pakaian ditemukan warga dengan kondisi tidak bernyawa di kawasan pantai sisi utara Rest Area, turut Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Serpihan Agresi Militer Belanda II di Tuban-Bojonegoro (24)

Prambonwetan Melawan

Kepala Desa Prambonwetan, Suratni, gugur ketika memimpin penghadangan pasukan Belanda di wilayah utara Rengel pada 17 Juli 1949. Selama Agresi Militer Belanda ke II di Tuban, Prambonwetan merupakan daerah penting yang selalu ramai lalu lintas pasukan gerilya.

Serpihan Agresi Militer Belanda II di Tuban-Bojonegoro (13)

Panik, Tembakan Musuh dan Lawan Sulit Dikenal

Usai terjadi pertempuran perjumpaan pada 11 Februari 1949 yang mengakibatkan gugurnya Letmuda Suwolo, selanjutnya, pada hari Minggu 20 Februari 1949 pagi, pasukan Belanda melakukan gerakan. Sasarannya ada Dander, dengan menggunakan tiga poros berkekuatan sekitar satu kompi.

Serpihan Agresi Militer Belanda II di Tuban-Bojonegoro (3)

Tuban Dikuasai Musuh Kepemerintahan Diserahkan Militer

Kabar pendaratan pasukan Belanda di Pantai Glondonggede, Tambakboyo, sampai ke telinga Bupati Tuban, KH. Mustain, melalui sambungan telepon dari Asisten Wedono Tambakboyo Dwidjosoemarto pada 18 Desember 1948 sore.

Serpihan Agresi Militer II di Tuban-Bojonegoro (1)

Pengintai Kapal Belanda di Tuban

Pantai Glondonggede berjarak sekitar 30 kilometer di sisi barat pusat pemerintahan Kabupaten Tuban, dan masuk wilayah administratif Wedana Tambakboyo (sekarang Kecamatan Tambakboyo). Bentang pantai yang cukup panjang dengan kondisi yang relatif sepi dibanding pantai yang berada di pusat kota, lebih memungkinkan pasukan marinir Belanda mendarat tanpa mendapat gangguan dari pasukan gerilya.

Cerita Perjuangan Kemerdekaan

Agresi Militer II dari Tuban Sampai Bojonegoro

Perjuangan sebelum dan sesudah teks proklamasi kemerdekaan dibacakan selalu menarik diceritakan ulang. Setiap daerah, termasuk Kabupaten Tuban dan Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur, mempunyai tokoh-tokoh lokal dengan cerita heroisme sendiri-sendiri.

Sejumput Makna di Ruang Jeda

Momen lebaran lalu saya manfaatkan untuk sowan ke guru ngaji saya di kampung. Entah kenapa, tiap lebaran saya selalu tidak berani untuk melewatkan sowan dan mencium tangan beliau. Nah, saat acara ber-Idul Fitri itulah saya memperoleh sesuatu yang sangat berharga. Boleh jadi harganya tak terbilang.

Jasa Tukar Uang Sasar Daerah Pinggiran Kota

 Menjelang hari Raya Idul Fitri 2017, uang baru masih jadi barang istimewa yang diburu masyarakat. Tidak hanya di kota-kota besar, di daerah pinggiran pun potret penukaran uang baru, jadi pemandangan musiman. Sehingga tidak jarang, para penjual jasa penukaran uang memanfaatkan momen langka seperti ini.