Category : Tag: Sepak
Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022
Besok Pertandingan Grup A, PP Manbail Futuh Jenu Melawan PP Nurul Quran Bancar
Hari Senin besok (27/6/2022) akan digelar kelanjutan dari pertandingandi grub A piala kasad liga santri anatara PP Manbail Futuh Jenu melawan PP Nurul Quran Bancar di stadion Bumi Wali Tuban pada pukul 07.30 wib.
Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022
Bertepatan Idul Adha, Jadwal Pertandingan Sepakbola Liga Santri Tuban Diajukan
Jadwal pertandingan liga santri Piala Kasad Tahun 2022 mengalami perubahan. Perubahan ini berlaku dalam pertandingan penyisihan grup. Sedangkan untuk jadwal semifinal dan final masih sama dengan jadwal sebelumnya.
Alasan Bupati Tuban Ingin Tim Sepakbola di Porprov Jatim Bermental Ronggolawe dan Berhati Bumi Wali
Dalam pemberangkatan 24 atlet dan 8 official cabang olahraga (cabor) sepakbola yang akan berlaga pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur ke-7 Tahun 2022, Rabu (15/06/2022) ada hal menarik yang diucapkan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky.
Deretan SMAN dan Tim Pemenang Bupati Tuban Cup 2022 Cabor Bola Basket, Voli, dan Sepak Takraw
Kompetisi Bupati Tuban Cup tahun 2022 telah ditutup pada 21 Mei 2022. Ada sederet SMAN dan tim kuat yang menjadi juara dan perlu mendapat dukungan dari seluruh pecinta olahraga di Tuban.
Persatu Libas Bajul Ijo FC Dengan Skor 8-0
Kesebelasan Persatu Tuban kembali menjalani laga ujicoba di Stadion Loka Jaya Tuban, Kamis (28/10/2021) sore. Kali ini, laga ujicoba tersebut dilakukan dengan tim asal Kota Surabaya, yakni Bajul Ijo FC yang juga berada di kasta Liga 3 Asprov PSSI Jawa Timur.
Menang 1-0 Saat Uji Coba Lawan Bojonegoro FC, Pelatih Bumi Wali FC Akui Puas
Kesebelasan Bumi Wali FC unggul 1-0 dalam laga ujicoba melawan Bojonegoro FC yang berlangsung di Stadion Loka Jaya Tuban. Keunggulan 1 gol itu dicetak oleh pemain bernama Bayu Segara di babak pertama.
Liga 3 Segera Bergulir, Catat Jadwalnya
Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) telah mengeluarkan surat keputusan terkait bergulirnya Liga 3 tahun 2020.
Rekor Tak Pernah Kalah, Tambakboyo Juara 1 Bupati Cup 2019
Kesebelasan asal Kecamatan Tambakboyo mengangkat tropy dan mendapat uang pembinaan sebesar Rp20.000.000 dari panitia karena menjadi juara 1 Bupati Cup 2019, Sabtu (28/12/2019) malam.
Menang Dramatis, PP Sunan Drajat Lamongan Lolos Final LSN Lewat Adu Pinalti
Tim Pondok Pesantren (PP) Sunan Drajat Lamongan akhirnya lolos babak final Liga Santri Nusantara (LSN) Regional Jatim II U-17 tahun 2019 setelah menang dramatis lewat adu pinalti melawan PP Darunnajah Malang dalam babak semi final di Stadion Bumi Wali Tuban, Rabu (23/10/2019).