Skip to main content

Category : Tag: Min


Selamat, Agus Amperianto Jabat GM Pertamina EP Asset 4

Penyegaran dilakukan di jajaran petinggi PT Pertamina EP Asset 4 oleh PT Pertamina (Persero). Kali ini, Agus Amperianto yang sebelumnya menjabat Field Manager (FM) dipromosikan ke top manajemen sebagai General Manager (GM).

DPRD Komitmen Sukseskan Kilang Minyak Rosneft, Ini Alasannya

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban telah melaksanakan hearing dengan mendatangkan perwakilan warga di dua desa yaitu Desa Mentoso dan Remen Kecamatan Jenu, serta pihak Pertamina, Kamis kemarin (4/1/2017).

Diskominfo Tuban Resmi Tempati Gedung Baru

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) yang merupakan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) baru di Kabupaten Tuban. Saat ini resmi menempati gedung baru di Jalan Mastrip no. 5A Tuban komplek radio Pradya Suara, Selasa (2/1/2018).

Jelang Tutup Tahun, Angka Premanisme dan Miras Tinggi

Polres Tuban mengungkap 98 kasus tindakkriminal selama Operasi (Ops) Sikat Semeru 2017, berlangsung.<br /><br />Dalam pengungkapan tersebut, ada 104 pelaku yang sudah ditetapkan tersangka. Namun, dari beberapa kasus yang diungkap, kasus premanisme dan peredaran miras menduduki angka tertinggi.

Ops. Sikat Semeru, 104 Pelaku Tindak Kriminal Dibekuk

Kepolisian Polres Tuban mengungkap 98 kasus kriminal selama Operasi (ops) Sikat Semeru 2017, berlangsung. Dalam mengungkap kasus tersebut, setidaknya petugas mengamankan 104 pelaku tindak kriminalitas yang melakukan kejahatan di wilayah hukum polres setempat.

Antisipasi Kriminalitas, Tujuh Pos Disiapkan Saat Natal dan Tahun Baru

Kepolisian Polres Tuban menyediakan tujuh pos dalam pelaksanaan perayaan Natal dan Tahun Baru 2018. Tujuh pos yang disiapkan terdiri dari 1 Pos Pelayan yang berada di rest area, empat pos pengamanan yaitu di Gereja Santo Petros, Pospam Sukolilo, Pospam Temangkar dan Pospam Pantai Boom. Selain itu juga ada pos pantau di Pantai Cemara.

Pemerintah Pantau Peredaran Elpiji Jelang Tahun Baru

Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban, memastikan elpiji 3 kg menjelang tahun baru tetap aman. Bahkan, pihaknya berjanji akan mengawasi secara ketat peredaraannya di pasaran.