Oleh: Dwi Rahayu
blokTuban.com - Salah satu jebolan ajang pencarian bakat menyayi Indonesia Idol, Marion Jola telah merilis single terbarunya yan berjudul Bukan Manusia.
Kali ini penyayi bernama lengkap Marion Rambu Jola Pedy membawakan lagu yang masih bertemakan tentang percintaan.
Baca juga: Lirik Lagu Saat Kau Telah Mengerti - Virgoun (Trending Musik Youtube)
Lagu ini mengisahkan kandasnya hubungan asmara ini dirasakan menyesakkan dada bagi sang wanita. Berikut lirik selengkapnya.
Bukan Manusia - Marion Jola
Hmm
Ha-ah-ah
Ha-ah, uh-uh
Di ujung kata kau sampaikan
Selesai sudah hubungan kita
Kau dulu yang memulai dengan indah
Engkau juga yang akhiri dengan luka
Baca juga: Lirik Lagu Flowers yang Dilantunkan Miley Cyrus, Lengkap Beserta Terjemahan
Ku teriak tanpa suara
Sungguh menyiksa di dada
Sering kali kau ucap kata pisah
Seakan aku buatmu tak berharga
Bila sakitku itu buatmu bahagia
Jelas sudah kau bukan manusia
Tak punya hati dan tak punya perasaan
Kurang ku apa? Untuk semua
Pengorbanan, air mata
Yang jatuh 'tuk pertahankan
Hubungan kita
Baca juga: Lirik Lagu Sridevi - Mataharimu, Juara 1 Kontes Dangdut D'Academy 5
Jutaan kali aku mencoba
Merubah akhir kisah cinta kita, oh-woh-oh-woh
Sampai kapanpun kau tetap saja
Hancurkan hati hingga tak bersisa
Oh, hancur
Bila sakitku itu
(Buatmu) Buatmu bahagia
Jelas sudah kau bukan manusia (Jelas sudah)
(Tak punya hati dan tak punya perasaan) Ho-oh-oh
Kurang ku apa? Untuk, oh, semua
Pengorbanan
Air mata
Yang jatuh 'tuk pertahankan
Hubungan kita
Baca juga: Lirik Lagu VIBE - TAEYANG (BIGANG) Feat JIMIN (BTS) dan Terjemah Bahasa Indonesia
Ah-oh-oh-oh
Dan inilah akhir hubungan kita
Temukan konten Berita Tuban menarik lainnya di GOOGLE NEWS
0 Comments
LEAVE A REPLY
Your email address will not be published