Debit Bengawan Solo Naik
Warga Kanorejo Manfaatkan Cari Kayu
Sejumlah warga di Dusun Kanor, Desa Kanorejo, Kecamatan Rengel memanfaatkan naiknya debit air Bengawan Solo untuk mencari dan mengumpulkan kayu bakar, Selasa (11/10/2016).
Sejumlah warga di Dusun Kanor, Desa Kanorejo, Kecamatan Rengel memanfaatkan naiknya debit air Bengawan Solo untuk mencari dan mengumpulkan kayu bakar, Selasa (11/10/2016).
Debit air Bengawan Solo naik. Akibatnya sejumlah desa di Kecamatan Rengel turut tergenang, Selasa (11/10/2016).<br /><br />Informasi yang diterima blokTuban.com, sedikitnya wilayah di delapan desa di bawah Pemerintahan Kecamatan Rengel turut tegenang air. Camat Rengel, M. Mahmud mengatakan, hal tersebut lumrah terjadi apabila debit air bengawan ditambah curah hujan tinggi.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menaruh perhatian khusus pada kasus sampah di Tuban Bumi Wali. Terkait soal ini telah dibangun tiga unit Tempat Pengelolaan Sampah (TPS) dan dua TPS Reuse, Reduce, Recycle (3R).
Angin kencang yang melanda Kabupaten Tuban di awal musim penghujan ini, merobohkan pohon siwalan yang menimpa dua rumah di Dusun Pasekan, Desa Tasikmadu, Kecamatan Palang.
<div> Lembaga Permasyarakatan (Lapas) II Tuban menggelar kunjungan warga binaan secara serentak, Minggu (9/10/2016) pukul 09.00 WIB. Kegiatan kunjungan itu merupakan agenda nasional dari kementerian hukum dan HAM (Kemenkum), dengan tema yang diusung "Sehari Bersama Mereka".</div>
Ratusan warga Desa Talun, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban dan puluhan warga luar Desa Talun dari berbagai usia mengikuti Festival Grebek Lele yang digelar oleh Yayasan Hidayatul Ulum, Kamis (6/10/2016).
Tak hanya mengunjungi penyandang disabilitas saja, mantan ketua GP Ansor itu juga memberikan Kopi bermerek Gus Ipul dengan gambar wajahnya. Salah seorang warga, Sri mengatakan, senang atas kedatangan Gus Ipul. Pasalnya, jarang sekali pejabat datang ke desanya apalagi sekelas Wakil Gubernur.
Wakil Gubernur Jawa timur, Saefullah Yusuf mengunjungi Meidias Jati Irawan, anak penyandang disabilitas di Desa Ngulahan, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, Kamis (6/10/2016).
Wakil Gubernur Jatim, Saefullah Yusuf mengunjungi Meidias Jati Irawan, seorang anak penyandang disabilitas di Desa Ngulaha, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, Kamis (6/10/2016) siang.
Masyarakat di Desa Sidonganti, Kecamatan Kerek dan Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, saat ini tak lagi kesulitan untuk memperoleh air bersih. Pasalnya sebuah sumber mata air yang berada di Kerawak telah dapat difungsikan oleh ribuan Kepala Keluarga (KK) yang berada di dua desa tersebut.