Warga Keluhkan Banjir Depan Sumur TPN-3
Warga Sidoharjo, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban keluhkan kondisi drainase tersumbat oleh tumpukan sampah. Bahkan, mengakibatkan banjir walaupun volume hujan dengan skala kecil.
Warga Sidoharjo, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban keluhkan kondisi drainase tersumbat oleh tumpukan sampah. Bahkan, mengakibatkan banjir walaupun volume hujan dengan skala kecil.
Pemerintah Desa (Pemdes) Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban menyatakan tidak memiliki anggaran untuk menanggulangi bencana alam tanah longsor yang mengikis sisi jembatan penghubung dusun setempat.
Dua warga luar desa dapat rezeki nomplok di acara jalan sehat Karang Taruna (Kartar) Tunas Harapan Bangsa Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo. Warga Desa Sidomulyo dan Sadang itu mendapat hadiah utama, seekor kambing yang disediakan panitia pelaksana, Minggu (23/10/2016).
Masyarakat di Desa Sidonganti, Kecamatan Kerek dan Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, saat ini tak lagi kesulitan untuk memperoleh air bersih. Pasalnya sebuah sumber mata air yang berada di Kerawak telah dapat difungsikan oleh ribuan Kepala Keluarga (KK) yang berada di dua desa tersebut.
Sedekah bumi merupakan salah satu tradisi turun temurun yang hingga saat ini masih digelar di setiap desa. Kali ini<br />untuk mensyukuri nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT, Sabtu (1/10/2016) dua desa di dua kecamatan berbeda menyelenggarakan sedekah bumi di sumber mata air Kerawak.
Deretan pohon Jati mengelilingi tiga kolam di wana wisata pemandian dan terapi Nganget, Sidorejo, Kenduruan, Tuban, Jawa Timur. Gemercik air mengiringi langkah kaki menyusuri jalan masuk menuju pemandian. Ketika memasuki sebuah palang pintu berwarna hitam putih, terlihat kebulan asap dari dalam kolam pemandian. Betapa rileksnya syaraf tegang ketika berendam.
Sumber mata air di kawasan hutan di Kabupaten Tuban sungguh melimpah. Daerah yang di atasnya terdapat pegunungan kapur turut menambah eksotika Bumi Wali, sebutan kota Tuban.
Sejumlah lahan petani di Desa Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban mengalami serangan sundep coklat. Selain itu juga banyak ditumbuhi gulma (rumput liar) akibat hujan yang jarang mengguyur wilayah setempat.
PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Rayon Tuban akan mencabut listrik bersubsidi dengan golongan 900 Voltampere (Va) yang tidak tepat sasaran.
Wajah senang becampur sedih tampak menghampiri puluhan calon jamaah haji (CJH) asal Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban. Isak tangis CJH dan keluarga pecah mewarnai upacara pelepasan di tahun 2016 ini.