Skip to main content

Category : Tag: Pemuda


Komunitas Tuban

Goweser Mocca, Rutin Mbolang Menjelajahi Alam Montong

Sebelum maraknya kendaraan bermotor seperti saat ini, sepeda merupakan salah satu alat transportasi yang pernah menjadi sarana utama bagi warga Tuban, khususnya di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.  

Komunitas Tuban

Mocca, Tempuh Jalur Off Road Saat Beraksi

Berawal dari bersepeda keliling di jalan dekat rumah dan hanya terdiri dari tiga orang, Komunitas gowes Montong Cycling Club Adventure (Mocca) yang berdiri sejak 8 April 2012 telah memiliki belasan anggota. Anggotanya terdiri dari orang-orang dewasa  yang meluangkan hari liburnya untuk berolahraga sepeda, setelah satu minggu bekerja.

Refleksi Sumpah Pemuda

Masihkah Kita Bersumpah?

Dewasa ini Bangsa Indonesia masih terus diterjang oleh isu-isu krusial. Isu Politik, Suku Agama Ras dan Antar Golongan (SARA) terus saja menyelimuti kehidupan berbangsa dan bernegera. Tak pelak, isu-isu tersebut seolah menjadi makanan sehri-hari bagi masyarakat indonesia, walaupun kini kita dalam peringatan Peristiwa Sumpah Pemuda.  

Hari Sumpah Pemuda, Kecamatan Montong Melaksanakan Upacara

Memperingati Dirgahayu Sumpah Pemuda Ke-88 yang jatuh pada 28Oktober, Pemerintah Kecamatan Montong melaksanakan upacara di Kantor Pendopo Kecamatan. Upacara tersebut dihadiri segenap jajaran Muspika Montong, seluruh Kepala Desa dan Instansi di Montong, Kwartir Pramuka Ranting Montong, PAC GP Ansor Montong Serta PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Montong.

Pemuda Tuban Demo Menpora Saat Berkunjung di Bumi Wali

 Kedatangan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi ke Tuban, Minggu (09/10/2016) disambut aksi demo oleh Pemuda Tuban Menggugat di Jalan Mastrip, kelurahan Sidorejo, Tuban.

Kurikulum TPQ Dalam Pendidikan PAI

BKPRMI: Kurikulum TPQ Tak Semudah yang Dibayangkan

Dewan Pimpinan Daerah Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (DPD BKPRMI) Kabupaten Tuban tidak sependapat terkait perumusan Standar Kurikulum Lulusan (SKL) Pendidikan Alquran yang dimasukkan dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah Dasar (SD).

Dua Pemuda Ulung Pencuri Laptop Berhasil Diringkus

Berakhir sudah kisah dua pemuda ulung pencuri laptop di Kabupaten Tuban. Kedua pelaku pencurian itu harus mempertanggungjawabkan perbuatannya di mata hukum, ketika Polres Tuban berhasil meringkusnya.

Remaja Pecinta Alam Bersihkan Sampah di Kawasan Ngipeng

Kawasan yang mempunyai potensi menjadi salah satu ikon wisata Kecamatan Kerek, Kabupeten Tuban akhir-akhir ini memang menjadi jujugan tempat untuk pembuangan sampah para warga yang kurang memerhatikan kebersihan lingkungan.  

Seteru Dua Geng, 1 Nyawa Melayang

Pemkab Himbau Kegiatan Malam Diantisipasi

Pasca pembunuhan yang terjadi saat penyelanggaraan pentas dangdut di Dukuh Wire Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Sabtu (3/9/2016) malam, membuat Pemerintah Kabupaten Tuban harus mengeluarkan himbauan terhadap pelaksanaan kegiatan di malam hari.