Buka Kajian Ramadan, Bupati: Mari Bersihkan Diri dan Hati
Bupati Tuban, H. Fathul Huda, Kamis (17/5/2017) membuka Kajian Ramadan 1439 H di Musala Al Furqon Kompleks Kantor Pemkab Tuban.
Bupati Tuban, H. Fathul Huda, Kamis (17/5/2017) membuka Kajian Ramadan 1439 H di Musala Al Furqon Kompleks Kantor Pemkab Tuban.
Selama puasa, pengusaha restoran, rumah makan atau warung yang buka pada siang hari harus memasang tabir. Perintah tersebut sesuai surat edaran Bupati Tuban terkait menyambut, serta menghormati bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri tahun 1439 Hijriyah atau 2018 Masehi.
Dalam rangka puncak Hari Peduli Sampah Nasional tahun 2018 yang diselenggarakan di Taman Bermain Anak (Hutan Kota) Kabupaten Tuban, Bupati H. Fathul Huda mengajak kepada masyarakat agar tetap menjaga lingkungan yang bersih nan indah.
Siang tadi, Bupati Tuban, Jawa Timur, Fathul Huda mengunjungi sebuah lembaga pendidikan islam di desa ring satu Semen Indonesia (SI), Socorejo, Jenu. Kunjungan bupati Tuban dua periode itu dalam rangka mengecek kondisi riil TPQ Islamadina, yang akan memperoleh bantuan dari anggaran APBD.
Bupati Tuban H. Fathul Huda, mennargetkan hasil Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), tingkat SMA dan MA tahun pelajaran 2017/2018 di Kabupaten Tuban lulus 100 persen.
Bupati Tuban, KH. Fathul Huda bersama kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP), Murtadji menghadiri rapat dan diskusi kerja sama Kementerian Pertanian (Kementan) dengan PBNU, Senin (19/3/2018). Kerjasama kedua lembaga tersebut, upaya peningkatan kesejahteraan ummat dari peningkatan produksi jagung.
Bupati Tuban KH. Fatkhul Huda melaunching gerakan koin NU serta meletakkan batu pertama pembangunan Kantor MWCNU Rengel di Desa Punggulrejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban.
Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Tuban, menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Sinergitas Program Keluarga Harapan (PKH) Tahun 2018.
Bupati Tuban, H. Fathul Huda melantik dan melaksanakan pengambilan sumpah kepada sedikitnya 128 pejabat eselon III dan IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, Rabu (21/2/2018).
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar Rapat Paripurna bersama Eksekutif di Gedung DPRD Kabupaten Tuban, Senin (19/2/2018).