Miyadi: Setelah Perda Disahkan, Jukir Bisa Jadi Pegawai Honorer
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban masih terus menggodok Raperda parkir berlangganan yang akan diberlakukan bagi sepeda motor, mobil dan truk.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban masih terus menggodok Raperda parkir berlangganan yang akan diberlakukan bagi sepeda motor, mobil dan truk.
Hama pengerat, tikus, masih menjadi musuh utama bagi petani di Desa Ketambul, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban. Kalau biasanya hama ini menyerang saat menjelang panen, sekarang bibit yang baru ditanam pun tak luput dari incarannya.
Kecamatan Parengan mendapat penghargaan sebagai juara 1 Pelaksana Keluarga Berencana (KB) terbaik di Kabupaten Tuban. Kecamatan itu meraih juara 1 untuk kedua kalinya, karena di tahun 2015 sebelumnya juga meraih penghargaan yang sama dari Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Tuban.
Pajak parkir dari swalayan dan minimarket di Kabupaten Tuban menyumbang pemasukan daerah sebesar Rp122.497.700 di tahun 2016.
Pemerintah saat ini sedang giat-giatnya mengumpulkan dana pajak untuk menambah nilai lebih Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban terus menggodok Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pengelolaan Parkir Berlangganan. Raperda ini masih dimatangkan oleh anggota dewan untuk dijadikan Perda agar bisa diberlakukan bagi masyarakat.
Liburan sekolah jadi berkah tersendiri bagi penjual alat pancing. Hal itu dikarenakan pada hari libur, ternyata banyak yang menyalurkan hobi memancing.
Siang itu sang surya menampakkan teriknya, setelah beberapa hari belakangan hujan mengguyur wilayah kota Tuban, khususnya Kecamatan Palang. Hal ini tentunya menjadi kabar baik bagi para pelaku pertunjukan pasar malam, yang menggelar pertunjukkan di Desa Glodog Kecamatan Palang. Begitu pertama kali menginjakkan kaki di sini, tidak banyak aktivitas yang dilakukan, kebanyakan mereka hanya tidur dan bersenda gurau sesama rekan seperjuangan. Diiringi lantunan gendhing Jawa, yang menciptakan suasana tenang dan penuh kekeluargaan.
Sejak tahun 2014 petani di Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban terancam berkurang hasil panen padinya. Hal itu dirasakan petani ketika banjir tiba bercampur limbah minyak. Ancaman tersebut masih datang tahun ini, tepatnya panen ketiga pada bulan Desember 2016.
Pengelolaan parkir di Kabupaten Tuban masih belum bisa berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Kesan semrawut dan rentan terjadi kebocoran terhadap APBD hingga menyebabkan daerah merugi masih sering terjadi.